Lorenzo Resmi Perpanjang Kontrak Dengan Yamaha
Editor Bolanet | 12 Juni 2012 17:05
Setelah Casey Stoner memutuskan untuk pensiun di akhir musim ini, Lorenzo memang sempat digadang-gadang menjadi penggantinya di Repsol Honda tahun depan.
Sebuah kehormatan bagi kami bisa mengumumkan perpanjangan kontrak dengan Jorge Lorenzo, yang akan terus membalap untuk tim Yamaha Factory Racing MotoGP di tahun 2013 dan 2014, demikian bunyi keterangan resmi dari Yamaha.
Jorge Lorenzo pertama kali bergabung dengan kami di tahun 2008, meraih peringkat keempat pada musim pertamanya dan dianugerahi penghargaan Rookie of the Year. Ia merupakan runner-up di tahun 2009, dan menjadi juara dunia di tahun 2010. Di tahun 2011 ia kembali menjadi runner-up.
Ia kini sedang memimpin klasemen sementara pebalap musim 2012 dengan keunggulan 20 poin setelah meraih tiga kemenangan dari lima seri pertama.
Hampir seluruh pebalap MotoGP akan habis kontraknya di akhir tahun ini, dan penandatanganan kontrak baru Lorenzo membuat tim-tim pabrikan harus segera mencari pebalap terbaik lainnya.
Ben Spies yang merupakan juara World Superbike 2009, telah menjadi rekan setim Lorenzo di dua musim terakhir, namun kini berada dalam tekanan setelah mengalami awal musim yang buruk tahun ini.
Kini hanya terdapat tiga pebalap yang benar-benar aman karena memiliki kontrak MotoGP di tahun 2013, yakni Lorenzo, Stefan Bradl (LCR Honda) dan Bradley Smith, yang kini masih membalap di kelas Moto2 dan dipastikan akan bergabung dengan Tech 3 Yamaha. (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Performa Membaik, Spies Tak Sabar Balapan di Silverstone
Otomotif 11 Juni 2012, 22:30 -
Tiga Pebalap Yamaha MotoGP Berada di 'Zona Berbahaya'
Otomotif 11 Juni 2012, 20:15 -
Dominasi Tes Aragon, Spies Kembali Raih Rasa Percaya Diri
Otomotif 7 Juni 2012, 18:45 -
Lorenzo-Spies Akui Mesin M1 Tak Alami Perkembangan Berarti
Otomotif 5 Juni 2012, 20:15 -
Meregalli: Yamaha Tak Ingin Bebani Spies
Otomotif 31 Mei 2012, 18:45
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39