Lorenzo: Argentina Kabar Baik untuk Yamaha
Editor Bolanet | 16 April 2015 11:45
Usai dua seri pertama, Lorenzo belum juga sukses naik podium. Namun dua kali finis di posisi keempat membuatnya berada di peringkat kelima pada klasemen pebalap dengan 26 poin, tertinggal 15 poin dari sang tandem, Valentino Rossi yang ada di puncak.
Setelah lagi-lagi finis keempat di Austin, saya tak sabar balapan di Argentina. Saya rasa kami telah mengatasi semua masalah yang diakibatkan beberapa alasan berbeda. Saya berada di peringkat kelima klasemen, namun ini masih awal musim, ujar Lorenzo.
Lorenzo pun membidik podium. Semoga Argentina lebih bersahabat agar kami bisa naik podium. Tahun lalu saya naik podium walau kondisi fisik saya juga tak optimal. Termas de Rio Hondo mengalir cepat dengan tikungan-tikungan menyenangkan. Ini kabar baik bagi Yamaha, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Roberts Sr: Rossi Masih Bisa Raih Lebih dari Dua Gelar
- Dovizioso-Iannone Tak Panik Soal Bahan Bakar
- Marquez: Pole Austin Lebih Berkesan dari Kemenangan
- Ducati Terus Bangkit, Hayden Lontarkan Pujian
- Nilai Berbahaya, Rossi Minta Austin Benahi Layout
- Jack Miller Akui Belajar Banyak dari Nicky Hayden
- Domenicali: 'Era Rossi', Masa-Masa Terkelam Ducati
- Jelang MotoGP Argentina, Laverty Terus Adaptasi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bronkitis, Lorenzo Anggap Sudah Maksimal di Austin
Otomotif 13 April 2015, 13:30 -
Lorenzo: Insiden Helm Sekadar 'Human Error'
Otomotif 10 April 2015, 15:30 -
Tolak Suzuka 8 Hours, Lorenzo-Rossi Ingin Ikut Balap Mobil
Otomotif 10 April 2015, 11:30 -
Rossi Tak Bantah Ingin Ikut Suzuka 8 Hours Bareng Lorenzo
Otomotif 10 April 2015, 09:30 -
Insiden Qatar, Lorenzo Putuskan Tak Pindah Merek Helm
Otomotif 9 April 2015, 15:30
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39