LCR Prediksi Jack Miller Bakal ke Repsol Honda
Editor Bolanet | 5 November 2014 15:00
Miller yang masih berusia 19 tahun, saat ini membela Red Bull KTM Ajo di kelas Moto3. Meski begitu pebalap Australia ini akan langsung naik ke MotoGP tahun depan bersama LCR Honda, mengendarai motor Open RC213V-RS.
Bila semuanya berjalan lancar, Jack bisa bertahan dengan kami pada tahun 2016. Rencana Honda adalah, bila Jack mampu tampil kompetitif bersama kami, maka ia akan dibawa ke Repsol Honda pada akhir 2016, ujar Cecchinello kepada SpeedWeek.
Saat ini, Miller berada di peringkat kedua pada klasemen pebalap Moto3 dengan 251 poin, tertinggal 11 poin dari pebalap Estrella Galicia 0.0, Alex Marquez. Keduanya akan memperebutkan gelar dunia di Moto3 Valencia, Spanyol akhir pekan ini. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc Marquez Nantikan Sang Adik Rebut Gelar di Valencia
Otomotif 4 November 2014, 17:00 -
'Langsung ke MotoGP, Jack Miller Takkan Terbebani'
Otomotif 3 November 2014, 19:00 -
LCR Honda Beberkan Alasan Gaet Jack Miller
Otomotif 3 November 2014, 08:00 -
Seperti Marquez, Miller Dapat Bonus Uji Coba dari Honda
Otomotif 1 November 2014, 13:00 -
Marc Marquez Ingin Setim Bareng Sang Adik
Otomotif 1 November 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10