Klasemen Sementara MotoGP 2014 Usai Seri Italia
Editor Bolanet | 1 Juni 2014 20:35
Ia diikuti pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi yang mengambil alih peringkat kedua dari Dani Pedrosa dengan 97 poin. Pedrosa yang membela Repsol Honda, berada di peringkat ketiga dengan 96 poin.
Sementara peringkat keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Movistar Yamaha MotoGP lainnya, Jorge Lorenzo dengan 65 poin dan pebalap Ducati, Andrea Dovizioso dengan 63 poin.
Klasemen sementara MotoGP 2014 usai Seri Italia:
1. Marc MARQUEZ - Honda - 150 poin
2. Valentino ROSSI - Yamaha - 97 poin
3. Dani PEDROSA - Honda - 96 poin
4. Jorge LORENZO - Yamaha - 65 poin
5. Andrea DOVIZIOSO - Ducati - 63 poin
6. Pol ESPARGARO - Yamaha - 49 poin
7. Aleix ESPARGARO - Forward Yamaha - 44 poin
8. Stefan BRADL - Honda - 39 poin
9. Alvaro BAUTISTA - Honda - 34 poin
10. Bradley SMITH - Yamaha - 34 poin
11. Andrea IANNONE - Ducati - 34 poin
12. Nicky HAYDEN - Honda - 23 poin
13. Hiroshi AOYAMA - Honda - 23 poin
14. Yonny HERNANDEZ - Ducati - 22 poin
15. Scott REDDING - Honda - 21 poin
16. Cal CRUTCHLOW - Ducati - 15 poin
17. Karel ABRAHAM - Honda - 13 poin
18. Colin EDWARDS - Forward Yamaha - 8 poin
19. Michele PIRRO - Ducati - 5 poin
20. Danilo PETRUCCI - ART - 2 poin
21. Hector BARBERA - Avintia - 2 poin
22. Broc PARKES - PBM - 1 poin (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi-Yamaha Mulai Bicarakan Kontrak Baru
Otomotif 31 Mei 2014, 11:00 -
Rossi Yakin Marquez Lebih Kuat di Mugello
Otomotif 30 Mei 2014, 19:00 -
Rossi Beri Tribute untuk Simoncelli di Mugello
Otomotif 30 Mei 2014, 17:00 -
Marquez Kuasai Latihan Perdana MotoGP Italia
Otomotif 30 Mei 2014, 15:54 -
Takkan Ada Ban Ekstra Lunak di MotoGP 2016
Otomotif 28 Mei 2014, 21:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39