Klasemen Sementara Moto3 2018 Usai Seri Belanda
Anindhya Danartikanya | 1 Juli 2018 17:10
Bola.net - - Usai memenangi Moto3 Belanda pada MInggu (1/7), pembalap Del Conca Gresini, Jorge Martin mengambil alih puncak klasemen pembalap sementara dengan koleksi 103 poin.
Pembalap Spanyol ini diikuti oleh rider Redox Prustel GP, Marco Bezzecchi di peringkat kedua dengan 103 poin dan rider Del Conca Gresini lainnya, Fabio di Giannantonio dengan 91 poin.
Sementara itu peringkat keempat dan kelima ditempati oleh pembalap Leopard Racing, Enea Bastianini dengan 84 poin dan rider Estrella Galicia 0,0, Aron Canet dengan 81 poin.
Klasemen Moto3
Klasemen sementara Moto3 2018 usai Seri Belanda:
1. Jorge MARTIN - Honda - 105
2. Marco BEZZECCHI - KTM - 103
3. Fabio DI GIANNANTONIO - Honda - 91
4. Enea BASTIANINI - Honda - 84
5. Aron CANET - Honda - 81
6. Gabriel RODRIGO - KTM - 65
7. Andrea MIGNO - KTM - 56
8. Jakub KORNFEIL - KTM - 52
9. Niccolò ANTONELLI - Honda - 44
10. Marcos RAMIREZ - KTM - 43
11. Lorenzo DALLA PORTA - Honda - 43
12. Tatsuki SUZUKI - Honda - 38
13. Philipp OETTL - KTM - 36
14. Jaume MASIA - KTM - 34
15. Alonso LOPEZ - Honda - 31
16. Albert ARENAS - KTM - 30
17. Kaito TOBA - Honda - 27
18. Tony ARBOLINO - Honda - 24
19. John MCPHEE - KTM - 23
20. Darryn BINDER - KTM - 20
21. Adam NORRODIN - Honda - 19
22. Ayumu SASAKI - Honda - 17
23. Dennis FOGGIA - KTM - 13
24. Makar YURCHENKO - KTM - 9
25. Livio LOI - KTM - 8
26. Nicolo BULEGA - KTM - 6
27. Raul FERNANDEZ - KTM - 6
28. Manuel PAGLIANI - Honda - 6
29. Kazuki MASAKI - KTM - 3
30. Nakarin ATIRATPHUVAPAT - Honda - 2
31. Ai OGURA - Honda - 1
Baca Juga:
- Hasil Balap Moto3 Belanda 2018: Martin Menang, Bezzecchi Jatuh
- Hasil Sesi Pemanasan MotoGP Belanda 2018: Marquez Terdepan
- Hasil Kualifikasi MotoGP Belanda 2018: Marquez Rebut Pole
- Hasil Latihan Keempat MotoGP Belanda 2018: Marquez Kembali Memimpin
- Hasil Latihan Ketiga MotoGP Belanda 2018: Marquez Asapi Vinales
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Assen, Belanda: 30 Juni 2018
Otomotif 30 Juni 2018, 08:00 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Assen, Belanda: 29 Juni 2018
Otomotif 29 Juni 2018, 08:00 -
Jadwal Siaran Langsung: MotoGP Assen, Belanda 2018
Otomotif 25 Juni 2018, 09:10 -
Klasemen Sementara Moto3 2018 Usai Seri Catalunya
Otomotif 17 Juni 2018, 17:30 -
Hasil Balap Moto3 Catalunya 2018: Bastianini Kembali ke Puncak
Otomotif 17 Juni 2018, 17:10
LATEST UPDATE
-
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:35 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 21 Maret 2025, 07:32 -
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39