Klasemen Sementara Formula 1 2016 Usai Seri Austria
Editor Bolanet | 3 Juli 2016 21:00
Pebalap Jerman ini diikuti oleh sang tandem, Lewis Hamilton di peringkat kedua dengan 142 poin dan pebalap Scuderia Ferrari, Sebastian Vettel di peringkat ketiga dengan 96 poin.
Sementara peringkat keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Scuderia Ferrari lainnya, Kimi Raikkonen juga dengan 96 poin dan pebalap Red Bull Racing, Daniel Ricciardo dengan 88 poin.
Klasemen sementara Formula 1 2016 usai Seri Austria:
1. Nico Rosberg - Mercedes - 153 poin
2. Lewis Hamilton - Mercedes - 142 poin
3. Sebastian Vettel - Ferrari - 96 poin
4. Kimi Räikkönen - Ferrari - 96 poin
5. Daniel Ricciardo - Red Bull Racing - 88 poin
6. Max Verstappen - Red Bull Racing - 72 poin
7. Valtteri Bottas - Williams Mercedes - 54 poin
8. Sergio Perez - Force India Mercedes - 39 poin
9. Felipe Massa - Williams Mercedes - 38 poin
10. Romain Grosjean - Haas Ferrari - 28 poin
11. Daniil Kvyat - Toro Rosso Ferrari - 22 poin
12. Carlos Sainz - Toro Rosso Ferrari - 22 poin
13. Nico Hulkenberg - Force India Mercedes - 20 poin
14. Fernando Alonso - McLaren Honda - 18 poin
15. Jenson Button - McLaren Honda - 13 poin
16. Kevin Magnussen - Renault - 6 poin
17. Pascal Wehrlein - MRT Mercedes - 1 poin
18. Stoffel Vandoorne - McLaren Honda - 1 poin
Klasemen konstruktor:
1. Mercedes - 295 poin
2. Ferrari - 192 poin
3. Red Bull Racing - 168 poin
4. Williams - 92 poin
5. Force India - 59 poin
6. Toro Rosso - 36 poin
7. McLaren - 32 poin
8. Haas - 28 poin
9. Renault - 6 poin
10. MRT - 1 poin [initial] (f1/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rosberg Kembali Pimpin Latihan Kedua F1 GP Austria
Otomotif 1 Juli 2016, 20:45 -
Rosberg Tercepat di Latihan Pertama F1 GP Austria
Otomotif 1 Juli 2016, 16:40 -
Jadwal Siaran Langsung: Formula 1 GP Austria 2016
Otomotif 30 Juni 2016, 11:00 -
Rio Haryanto Bicara Impiannya Jadi Wakil Indonesia di F1
Open Play 22 Juni 2016, 16:00 -
Rio Haryanto Hadapi Kendala Ban di F1 GP Eropa
Otomotif 20 Juni 2016, 11:15
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39