Kemenpora Bantu Rio Haryanto Berlaga di Formula-1
Editor Bolanet | 11 Desember 2015 19:15
Potensi Rio sangat besar, ujar Kepala Komunikasi Publik Kemenpora, Gatot S Dewa Broto, pada .
Ia aset yang amat langka, sambungnya.
Sebelumnya, melalui surat kepada Manor Racing Grand Prix Ltd, Kemenpora mengonfirmasi bakal menggaransi pembayaran senilai 15 juta Euro agar Rio Haryanto bisa berlaga di ajang Formula-1 tahun depan. Rencananya, Rio bakal bergabung dengan tim Manor. Surat ini sendiri ditandatangani langsung Menteri Pemuda dan Olahraga, Imam Nahrawi.
Lebih lanjut, Gatot menjelaskan kronologi dukungan Kemenpora pada Rio. Menurutnya, beberapa hari lalu, manajer Rio datang ke Kemenpora. Ia membeber rencana Rio untuk berlaga di ajang F-1 beserta proyeksi kebutuhannya, senilai 15 juta Euro.
Kami anggap angka ini sangat wajar, tutur Gatot.
Melihat potensi Rio, kami memutuskan akan mendukung. Tapi tidak semua kebutuhan Rio dari Kemenpora. Kami hanya bagian kecil. Lainnya, kami dorong BUMN-BUMN terkait untuk berpartisipasi, ia memungkasi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rio Haryanto Akui Harus Berjuang Ekstra Keras
Otomotif 7 Agustus 2014, 21:00 -
Rio Haryanto Resmi Gabung Caterham di GP2 Series 2014
Otomotif 21 Januari 2014, 19:00 -
Rio Haryanto Belum Tentukan Tim di GP2 Series 2014
Otomotif 19 November 2013, 19:00 -
Tatap GP2 2014, Dua Tim Lirik Rio Haryanto
Otomotif 23 Oktober 2013, 19:00 -
Rio Haryanto Siap Hadapi GP2 Series Belgia
Otomotif 20 Agustus 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39