Kembali ke MotoGP Tak Mudah, Hayden Mau Santai Saja
Editor Bolanet | 20 September 2016 10:00
Miller mengalami kecelakaan hebat di Austria bulan lalu, dan setelah absen di Ceko, ia nyaris digantikan Hayden di Inggris. Namun rencana ini batal akibat Miller dinyatakan fit. Kembali absen di San Marino dua pekan lalu, rider Australia ini terpaksa kembali beristirahat dan resmi digantikan Hayden untuk sementara di Aragon.
Jack teman saya, jadi saya tak mau melihatnya absen. Tapi timnya adalah tim Honda, saya bekerja untuk Honda Europe, jadi mereka butuh pebalap dan kebetulan saya ada di sini. Saya juga fit, jadi kenapa tidak? ujar The Kentucky Kid, yang baru menyelesaikan WorldSBK Jerman di Lausitzring akhir pekan lalu.
Mengendarai motor pabrikan Honda RC213V, Hayden yang hengkang dari MotoGP akhir musim lalu pun belum pernah menjajal aturan perangkat elektronik (ECU) standar dan ban Michelin yang baru bergulir musim ini. Meski yakin bakal menantang, ia mengaku ingin santai saja.
Saya mencintai balapan, dan memang tak mudah hadir dan tampil baik di paddock MotoGP yang penuh 'hiu'. Tapi saya senang bisa kembali, saya akan bersenang-senang, menjalani balapan dan lihat apa yang akan terjadi! tutup juara dunia MotoGP 2006 yang juga berstatus MotoGP Legend ke-23 ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nicky Hayden Resmi Gantikan Jack Miller di MotoGP Aragon
Otomotif 19 September 2016, 14:10 -
Nicky Hayden Gantikan Jack Miller di MotoGP Aragon?
Otomotif 19 September 2016, 09:45 -
Hayden: Balapan di MotoGP Lagi? Never Say Never!
Otomotif 15 September 2016, 16:30 -
Hayden Jagokan Rossi Juara, Sebut MotoGP 'Gila'
Otomotif 3 Agustus 2016, 16:00 -
Nicky Hayden Siap Rebut Gelar Suzuka 8 Hours 2016
Otomotif 28 Juli 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39