'Kelakuan Alonso Buat Ferrari Rekrut Raikkonen'
Editor Bolanet | 10 Desember 2013 09:00
- Juara dunia Formula 1 1978, Mario Andretti yakin bahwa sikap frustrasi yang ditunjukkan Fernando Alonso sepanjang musim 2013 membuat Scuderia Ferrari kembali merekrut Kimi Raikkonen musim depan.
Alonso yang hanya mampu mengoleksi dua kemenangan musim ini, memang kerap melontarkan kritik kepada Ferrari yang tampil kurang konsisten. Hal ini disinyalir memicu kemarahan sang presiden, Luca di Montezemolo.
Menurut saya, Fernando merasa frustrasi musim ini dan apa yang ia katakan membuat Ferrari tersinggung, ujar Andretti. Jika tidak, Ferrari tak akan merekrut pebalap lain yang bisa menantang bahkan mengalahkannya.
Andretti pun mengaku tak sabar menantikan rivalitas Alonso dan Raikkonen musim depan, mengingat keduanya juga merupakan juara dunia.
Seorang pebalap harus tahu bagaimana cara bersikap. Fernando selalu bersikap baik, namun kesalahan kecil ini membuat Luca 'bereaksi', lanjutnya. Musim depan akan sangat menarik, karena Kimi datang bukan untuk membantunya. Kimi akan berusaha menang dan pertarungan antara keduanya akan sangat seru, pungkas Andretti. (gp/kny)
Alonso yang hanya mampu mengoleksi dua kemenangan musim ini, memang kerap melontarkan kritik kepada Ferrari yang tampil kurang konsisten. Hal ini disinyalir memicu kemarahan sang presiden, Luca di Montezemolo.
Menurut saya, Fernando merasa frustrasi musim ini dan apa yang ia katakan membuat Ferrari tersinggung, ujar Andretti. Jika tidak, Ferrari tak akan merekrut pebalap lain yang bisa menantang bahkan mengalahkannya.
Andretti pun mengaku tak sabar menantikan rivalitas Alonso dan Raikkonen musim depan, mengingat keduanya juga merupakan juara dunia.
Seorang pebalap harus tahu bagaimana cara bersikap. Fernando selalu bersikap baik, namun kesalahan kecil ini membuat Luca 'bereaksi', lanjutnya. Musim depan akan sangat menarik, karena Kimi datang bukan untuk membantunya. Kimi akan berusaha menang dan pertarungan antara keduanya akan sangat seru, pungkas Andretti. (gp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Formula 1 Sebut Raikkonen 'Pebalap Super'
Otomotif 5 Desember 2013, 18:00 -
FIA Resmi Rilis Kalender Balap Formula 1 2014
Otomotif 4 Desember 2013, 22:36 -
Formula 1 GP Bahrain 2014 Siap Digelar Malam Hari
Otomotif 30 November 2013, 10:30 -
Schumacher Ingin Vettel Patahkan Rekornya
Otomotif 29 November 2013, 20:00 -
Hamilton: Mercedes Harus Juarai Formula 1 2014
Otomotif 28 November 2013, 15:00
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39