Kalah, Hamilton Ucapkan Selamat pada Ferrari-Vettel
Editor Bolanet | 29 Maret 2015 18:35
Pebalap Inggris ini menjalani start dari pole position, namun harus bersusah payah mengejar Vettel dan sang tandem, Nico Rosberg. Juara dunia 2008 dan 2014 inipun harus puas finis di posisi kedua.
Selamat kepada Ferrari dan Seb yang tampil baik hari ini. Kami bekerja dengan baik sepanjang pekan balap. Secara keseluruhan kami mengalami peningkatan tapi tak jelas seberapa besar. Kami harus mencari tahu apa yang membuat kami tertinggal. Saya yakin kami akan kembali kuat di seri selanjutnya, ujarnya.
Saat ini, Hamilton berada di puncak klasemen pebalap dengan 43 poin, hanya unggul tiga poin dari Vettel di peringkat kedua. Seri selanjutnya akan digelar di Sirkuit Shanghai Park, Tiongkok pada tanggal 10-12 April mendatang. (f1/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamilton Pimpin Latihan Kedua F1 GP Malaysia
Otomotif 27 Maret 2015, 14:50 -
Rosberg Kuasai Latihan Pertama, Duet Ferrari Tempel Ketat
Otomotif 27 Maret 2015, 10:45 -
Alonso Resmi Fit untuk Turun di F1 GP Malaysia
Otomotif 26 Maret 2015, 13:00 -
Pemulihan di Indonesia, Bottas Fit Turun di F1 GP Malaysia
Otomotif 26 Maret 2015, 12:00 -
Demi F1 GP Malaysia, Bottas Latihan Fisik di Indonesia
Otomotif 19 Maret 2015, 11:15
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39