Jadwal Live Streaming MotoGP, Moto2, Moto3, dan MotoE Assen, Belanda 2021
Anindhya Danartikanya | 25 Juni 2021 11:48
Bola.net - Akhir pekan ini, baik MotoGP maupun Moto2 dan Moto3 akan menjalani seri kedelapan pada musim 2021, sementara MotoE akan menjalani seri keempat. Semuanya akan digelar di Sirkuit Assen, Belanda, pada 25-27 Juni.
Bolaneters pun harus memastikan diri jangan sampai ketinggalan aksi Fabio Quartararo, Johann Zarco, Jack Miller, Pecco Bagnaia, Joan Mir, Maverick Vinales, Valentino Rossi, Marc Marquez, dan pembalap bertalenta lainnya.
Berikut live streaming Grand Prix Assen, Belanda 2021 (WIB).
Jadwal Live Streaming
Jumat, 25 Juni 2021
- Moto3 : FP1 - 14:00 - 14:40 (Fox Sports 2)
- MotoGP : FP1 - 14:55 - 15:40 (Fox Sports 2)
- Moto2 : FP1 - 15:55 - 16:35 (Fox Sports 2)
- MotoE : FP1 - 16:50 - 17:20
- Moto3 : FP2 - 18:15 - 18:55 (Fox Sports 2)
- MotoGP : FP2 - 19:10 - 19:55 (Fox Sports 2)
- Moto2 : FP2 - 20:10 - 20:50 (Fox Sports 2)
- MotoE : FP2 - 21:50 - 22:20
Sabtu, 26 Juni 2021
- Moto3 : FP3 - 14:00 - 14:40 (Fox Sports 2)
- MotoGP : FP3 - 14:55 - 15:40 (Fox Sports 2)
- Moto2 : FP3 - 15:55 - 16:35 (Fox Sports 2)
- MotoE : FP3 - 16:50 - 17:20
- Moto3 : Q1 - 17:35 - 17:50 (Fox Sports 2)
- Moto3 : Q2 - 18:00 - 18:15 (Fox Sports 2)
- MotoGP : FP4 - 18:30 - 19:00 (Trans7 & Fox Sports 2)
- MotoGP : Q1 - 19:10 - 19:25 (Trans7 & Fox Sports 2)
- MotoGP : Q2 - 19:35 - 19:50 (Trans7 & Fox Sports 2)
- Moto2 : Q1 - 20:10 - 20:35 (Fox Sports 2)
- Moto2 : Q2 - 20:35 - 20:50 (Fox Sports 2)
- MotoE : EP - 21:10
Minggu, 27 Juni 2021
- Moto3 : WUP - 13:40 - 14:00
- Moto2 : WUP - 14:10 - 14:30
- MotoGP : WUP - 14:40 - 15:00
- Moto3 : Race - 16.00 (Fox Sports 2)
- Moto2 : Race - 17.20 (Trans7 & Fox Sports 2)
- MotoGP : Race - 19.00 (Trans7 & Fox Sports 2)
- MotoE : Race - 20:30 (Fox Sports 2)
Keterangan
- FP1 : Sesi latihan bebas pertama
- FP2 : Sesi latihan bebas kedua
- FP3 : Sesi latihan bebas ketiga
- FP4 : Sesi latihan bebas keempat
- QP : Kualifikasi
- Q1 : Kualifikasi 1
- Q2 : Kualifikasi 2
- EP : E-Pole
- WUP : Sesi pemanasan
- Race : Sesi balap
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Video: Gaya Rambut Valentino Rossi dari Masa ke Masa
Baca Juga:
- Franco Morbidelli Akhirnya Putuskan Operasi ACL dan Meniskus Lutut Kiri
- VR46 Team Resmi Jadi Tim Satelit Ducati Seutuhnya di MotoGP 2022
- Merasa Kekanakan, Max Biaggi Akui Rivalitas dengan Valentino Rossi Disulut Media
- Marc Marquez: Cedera Lengan Lebih Bikin Cemas daripada Cedera Mata 2011
- Marc Marquez: Valentino Rossi Terus Balapan Karena Senang, Tapi Saya Ogah Begitu
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MotoGP Ubah Jadwal Balap 2021: Austin Gantikan Jepang, Thailand Diundur
Otomotif 23 Juni 2021, 17:29 -
Jadwal Pekan balap MotoGP, Moto2, Moto3, dan MotoE Assen, Belanda 2021
Otomotif 22 Juni 2021, 11:52 -
Klasemen Sementara Moto2 2021 Usai Seri Sachsenring, Jerman
Otomotif 20 Juni 2021, 18:14 -
Hasil Balap Moto2 Sachsenring: Remy Gardner Sabet Hattrick
Otomotif 20 Juni 2021, 18:06 -
Hasil Pemanasan Moto2 Sachsenring: Raul Fernandez Asapi Jorge Navarro
Otomotif 20 Juni 2021, 14:39
LATEST UPDATE
-
2 Kesalahan Fatal Nathan Tjoe-A-On yang Berujung Gol-gol Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 17:01 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 20 Maret 2025, 15:59 -
Nomor 10 Timnas Indonesia: Dari Kurniawan Dwi Yulianto Turun ke Ole Romeny
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:35 -
Nonton Live Streaming Australia vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:30 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Heineken Chinese Grand Prix 2025 di Vidio
Otomotif 20 Maret 2025, 15:29
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40