Jadwal Live Streaming Balapan Moto2 Qatar, 6 Maret 2022
Anindhya Danartikanya | 6 Maret 2022 17:01
Bola.net - Seisi paddock Moto2 akan menjalani balapan pertama musim ini, yakni Seri Qatar yang digelar di Sirkuit Losail, pada Minggu (6/3/2022). Pembalap Mooney VR46 Racing Team, Celestino Vietti, akan start dari pole.
Bolaneters pun harus memastikan diri jangan sampai ketinggalan aksi Pedro Acosta, Sam Lowes, Augusto Fernandez, Aron Canet, Ai Ogura, Joe Roberts, dan pembalap bertalenta lainnya.
Berikut jadwal balap Moto2 Qatar 2022 di Sirkuit Losail. Anda pun bisa menyaksikannya di Trans7 dan MNC Sports.
Jadwal Balapan
Minggu, 6 Maret 2022
17.20-17.30 WIB: WUP Moto2
20.20 WIB: Race Moto2
Keterangan
WUP: Sesi pemanasan
Race: Sesi balap
PERHATIAN: Pekan balap MotoGP 2022 akan disiarkan secara langsung oleh Trans7 dan MNC Sports. Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Baca Juga:
- Hasil Kualifikasi MotoGP Qatar: Jorge Martin Sabet Pole, Dibuntuti Enea Bastianini
- Hasil FP4 MotoGP Qatar: Johann Zarco Ungguli Taka Nakagami
- Hasil Kualifikasi Moto2 Qatar: Celestino Vietti Sabet Pole
- Hasil Kualifikasi Moto3 Qatar: Izan Guevara Sabet Pole Perdana
- Hasil FP3 MotoGP Qatar: Bastianini Tercepat, Quartararo Terdepak dari Q2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Kualifikasi Moto2 Qatar: Celestino Vietti Sabet Pole
Otomotif 5 Maret 2022, 21:16 -
Hasil FP3 Moto2 Qatar: Sam Lowes Asapi Duet KTM Ajo
Otomotif 5 Maret 2022, 17:15 -
Jadwal Kualifikasi MotoGP, Moto2, dan Moto3 Qatar, 5 Maret 2022
Otomotif 5 Maret 2022, 16:05 -
Hasil FP2 Moto2 Qatar: Duet Red Bull KTM Ajo Berkuasa
Otomotif 4 Maret 2022, 21:55 -
Hasil FP1 Moto2 Qatar: Augusto Fernandez Memimpin Jake Dixon
Otomotif 4 Maret 2022, 17:35
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39