Jack Miller: Valentino Rossi Itu 'Dewa'!
Editor Bolanet | 13 November 2014 11:00
- Alih-alih menyebut nama Casey Stoner, pebalap baru CWM LCR Honda, Jack Miller mengaku bahwa pebalap Movistar Yamaha MotoGP, Valentino Rossi merupakan pahlawan masa kecilnya.
Miller yang selama ini kerap digadang-gadang sebagai 'The Next Stoner' terang-terangan ogah menerima julukan tersebut. Pebalap Australia berusia 19 tahun ini bahkan lebih ingin mengikuti jejak Rossi.
Vale adalah 'dewa'! Dialah pahlawan saya. Ia melakukan hal-hal menakjubkan di atas motornya, dan ia masih menjalani proses belajar di usianya yang sudah berusia 35 tahun, ujar runner up Moto3 2014 ini kepada Tutto Motori.
Miller pun yakin Rossi belum habis. Saya yakin dirinya yang sekarang jauh lebih cepat ketimbang dirinya yang dulu. Menjadi seorang legenda namun masih mau belajar dari para rivalnya jelas sangat mengesankan! tutupnya. (tm/kny)
Miller yang selama ini kerap digadang-gadang sebagai 'The Next Stoner' terang-terangan ogah menerima julukan tersebut. Pebalap Australia berusia 19 tahun ini bahkan lebih ingin mengikuti jejak Rossi.
Vale adalah 'dewa'! Dialah pahlawan saya. Ia melakukan hal-hal menakjubkan di atas motornya, dan ia masih menjalani proses belajar di usianya yang sudah berusia 35 tahun, ujar runner up Moto3 2014 ini kepada Tutto Motori.
Miller pun yakin Rossi belum habis. Saya yakin dirinya yang sekarang jauh lebih cepat ketimbang dirinya yang dulu. Menjadi seorang legenda namun masih mau belajar dari para rivalnya jelas sangat mengesankan! tutupnya. (tm/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi: Ternyata Satu 'Marquez' Saja Tidak Cukup!
Otomotif 12 November 2014, 13:00 -
Marquez: Saya Selalu Ingin Seperti Rossi!
Otomotif 12 November 2014, 11:00 -
Lengkap Sudah Daftar Tim dan Pebalap MotoGP 2015
Otomotif 11 November 2014, 20:00 -
Rossi: Mimpi Buruk Saya Bernama 'Marc Marquez'
Otomotif 10 November 2014, 21:00 -
Akui MotoGP Valencia Sulit, Rossi Puas Runner Up
Otomotif 9 November 2014, 22:30
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39