Inilah Sejarah yang Tergores di MotoGP Qatar
Editor Bolanet | 6 April 2015 11:15
Seri ini ternyata banyak menggores sejarah, salah satunya adalah di mana sama sekali tak ada pebalap Spanyol yang menapaki podium baik di kelas MotoGP, Moto2 maupun Moto3.
Apa saja rekor lain yang tercatat di MotoGP Qatar? Simak yang berikut ini, Bolaneters! (mgp/kny)
Non-Spanyol Berkuasa
- Ini merupakan GP pertama sejak GP Tiongkok 2005 di mana tak ada pebalap Spanyol naik podium di ketiga kelas balap.
- Untuk pertama kalinya sejak 2003, tak ada pebalap Spanyol yang naik podium di seri pertama MotoGP.
- Ini merupakan all-Italian podium pertama di MotoGP sejak MotoGP Jepang 2006.
Klasemen Pebalap
- Valentino Rossi (36 tahun) merupakan pebalap tertua yang memimpin klasemen pebalap GP500/MotoGP sejak Jack Findlay di GP500 1977, yakni setelah memenangkan seri kedua musim itu di Austria.
- Ini pertama kalinya pebalap non-Spanyol (Valentino Rossi) memimpin klasemen pebalap sejak Casey Stoner (Australia) memenangkan MotoGP Portugal 2012.
- Terakhir kali klasemen pebalap tiga kelas tak dipuncaki pebalap Spanyol adalah di GP Spanyol 2009, di mana MotoGP dipimpin Valentino Rossi, GP250 dipimpin Hiroshi Aoyama dan GP125 dipimpin Andrea Iannone.
Juara Bertahan Tak Podium
Pemenang Tertua dan Ducati
- Podium ganda Ducati di MotoGP Qatar lalu adalah podium ganda pertama mereka sejak MotoGP Aragon 2010 bersama Casey Stoner yang meraih kemenangan dan Nicky Hayden yang finis ketiga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Rossi di Qatar Adalah Rossi yang Dulu'
Otomotif 4 April 2015, 18:00 -
Rossi Beri Trofi MotoGP Qatar ke Bocah Penderita Leukemia
Otomotif 4 April 2015, 16:15 -
Rossi: Yamaha Biasanya Lemah di Austin
Otomotif 4 April 2015, 13:40 -
Stoner Tuduh MotoGP 'Hancurkan' Suzuka 8 Hours
Otomotif 2 April 2015, 18:30 -
Musuh Bebuyutan, Biaggi Ucapkan Selamat ke Rossi
Otomotif 2 April 2015, 17:30
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39