Ikuti Jejak Rossi, Marquez Pindah ke Andorra?
Editor Bolanet | 8 Desember 2014 18:00
Kepindahan Marquez pun menghadirkan kontroversi, mengingat juara dunia MotoGP 2013 dan 2014 ini hanya diwajibkan membayar pajak tahunan senilai 30.000 euro per tahun hingga 2018. Padahal pendapatan yang ia dapat murni dari Honda mencapai 10 juta euro.
Murahnya wajib pajak yang diterima Marquez ini diakibatkan badan legislatif Andorra yang memperbolehkan public figure seperti olahragawan dan sosok ternama lainnya untuk bertempat tinggal meski tak punya kontrak pekerjaan di negara tersebut.
Andorra sejatinya tak asing lagi di kalangan pebalap MotoGP. Kakak beradik Aleix dan Pol Espargaro diketahui juga bertempat tinggal di sana, begitu pula rekan setim Pol, Bradley Smith. (em/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ketika Rafael Nadal Bicara Soal 'Trisula' MotoGP
Otomotif 7 Desember 2014, 19:00 -
Marquez: Rossi Selalu Kompetitif!
Otomotif 6 Desember 2014, 11:00 -
Valentino Rossi Batal ke F1, Sang Ayah Beber Alasan
Otomotif 5 Desember 2014, 13:00 -
Ayah Rossi Sempat Tak Ingin Anaknya Jadi Pebalap Motor
Otomotif 5 Desember 2014, 09:00 -
Alex-Marc Marquez Anggap Rossi yang Terbaik
Otomotif 4 Desember 2014, 13:00
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39