Iannone: Harusnya Saya Bisa Podium di Aragon
Editor Bolanet | 30 September 2014 20:30
Iannone melebar dan melintas di atas rumput sintetis. Ia sempat akan terjatuh, namun bisa mengendalikan motor. Sayang, ketika melintas di atas rumput yang asli, ia tak bisa mengerem dan akhirnya terjatuh keras.
Saya menjalani start dengan baik, motor terasa nyaman dan saya mampu bertarung dengan Marc. Sayang, saya terjatuh. Seharusnya saya bisa meraih podium, ujar Iannone kepada MotoGP.com.
Ia pun mengaku akan fokus menghadapi MotoGP Jepang, 10-12 Oktober. Kini saya akan memikirkan seri berikutnya. Semoga kami bisa menjalani pekan balap dengan baik dan meraih hasil meyakinkan pula, tutup The Maniac Joe. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petrucci Gantikan Iannone di Pramac Ducati?
Otomotif 26 September 2014, 21:00 -
Iannone Kuasai Latihan Pertama MotoGP Aragon
Otomotif 26 September 2014, 16:50 -
Kalahkan Rossi, Target Utama Iannone Tahun Depan
Otomotif 18 September 2014, 15:00 -
Andrea Iannone Akui Selalu 'Setia' pada Valentino Rossi
Otomotif 17 September 2014, 21:05 -
Lorenzo-Rossi Bakal Start di Barisan Terdepan Misano
Otomotif 13 September 2014, 20:11
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39