Honda: Kami Tak Pernah Berniat Depak Pedrosa
Editor Bolanet | 24 Juli 2014 17:15
Dua pekan lalu, Pedrosa memperpanjang kontrak dengan HRC dan kembali bertandem dengan Marc Marquez hingga akhir MotoGP 2016. Nakamoto bahkan mengaku pihaknya tidak berdiskusi dengan pebalap lain.
Kami hanya bicara dengan Dani. Marc dan Dani adalah pebalap hebat dan itulah satu-satunya alasan kami mempertahankan mereka. Kebangsaan dan karakter bukanlah masalah. Selama mereka cepat, saya tak peduli. Apalagi mereka punya hubungan yang baik, ujarnya kepada MCN.
Saat ini, Pedrosa berada di peringkat kedua pada klasemen pebalap dengan 148 poin, tertinggal 77 poin dari Marquez yang ada di puncak. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez-Pedrosa Dukung Ceko Bertahan di MotoGP
Otomotif 17 Juli 2014, 19:00 -
Repsol Dukung Honda MotoGP Hingga Akhir 2017
Otomotif 16 Juli 2014, 16:45 -
Uji Coba di Brno, Marc Marquez Kecelakaan
Otomotif 15 Juli 2014, 21:00 -
Otomotif 13 Juli 2014, 21:30
-
Tiru Pedrosa-Rossi, Marquez Menangi MotoGP Jerman
Otomotif 13 Juli 2014, 21:00
LATEST UPDATE
-
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39