Hernandez Optimis Tembus 10 Besar MotoGP 2015
Editor Bolanet | 2 April 2015 09:30
Hernandez yang start dari posisi kelima, memang hanya finis ke-10. Meski begitu, ia sempat membuat para pebalap papan atas kewalahan menyalipnya, seperti Valentino Rossi, Marc Marquez dan Dani Pedrosa.
Saya sangat puas atas hasil Qatar. Ini berkat kerja keras tim. Kami berada di jalan yang benar untuk terus berjuang menembus 10 besar. Kami harus berusaha bertarung dengan pebalap terdepan, ujar pebalap asa Kolombia ini.
Meski begitu Hernandez yakin target ini tak mudah dicapai. Level MotoGP sangat tinggi, tapi kami harus berjuang. Tim saya mendukung untuk bertarung di depan. Kondisi fisik saya juga terus membaik. Saya yakin bisa tampil lebih gemilang, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Ayah Rossi Ogah Taruhan Soal Gelar Dunia Ke-10
- Dall'Igna: Qatar Buah Kerja Keras Orang Se-Ducati
- Ditanya Fans, Marquez Akui Ingin Balapan di Indonesia
- Hamilton Akui Tak Paham Jalan Pikiran Alonso
- Rossi Dapat 'Kejutan' Usai Menangi MotoGP Qatar
- Espargaro Desak Suzuki Segera Tambah Tenaga
- 'Jika Menang, Ducati Bakal Gelar Pesta Rakyat!'
- 'MotoGP Qatar Bagai Pertarungan Italia Masa Lalu'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podium di Qatar, Bahan Bakar Ducati Resmi Dikurangi
Otomotif 1 April 2015, 09:32 -
Ducati Ogah-Ogahan Beri Desmosedici GP15 ke Pramac
Otomotif 19 Maret 2015, 14:15 -
Jelang MotoGP 2015, Pramac Ducati Luncurkan Corak Baru
Otomotif 11 Maret 2015, 10:35 -
Ducati Tegaskan Pramac Takkan Dapat Desmosedici GP15
Otomotif 20 Februari 2015, 15:05 -
Pramac Ducati: Hernandez Kembali di Uji Coba Sepang II
Otomotif 14 Februari 2015, 09:05
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39