Hayden: Crutchlow Tidak Mirip Stoner
Editor Bolanet | 3 Juli 2012 21:00
Crutchlow sendiri telah menyatakan bahwa gaya balapnya mirip dengan Casey Stoner, yakni satu-satunya pebalap yang mampu 'menaklukkan' motor tersebut.
Pebalap asal Inggris itu memang telah disodori kontrak selama dua tahun oleh Ducati, namun ia masih ragu dan berharap bisa melanjutkan kontraknya dengan Yamaha.
Namun juara dunia MotoGP 2006, Hayden yakin bahwa Stoner menaklukkan Desmosedici dengan gaya balapnya yang agresif adalah 'mitos' belaka.
Cal memiliki sikap yang baik dan ia tidak akan menyerah begitu saja. Saya tahu banyak orang berkata bahwa Cal memiliki gaya balap yang sama dengan Casey. Namun dari sudut pandang saya, saya tidak melihat itu. Mereka memiliki perbedaan, ujar Hayden.
Bagaimanapun juga, saya tidak ingin terdengar 'sewot' hanya karena Ducati menawarkan posisi saya kepada Cal. Tapi kita lihat saja nanti, lanjutnya. Cal jelas pebalap yang hebat, ia memiliki potensi besar. Ia melaju cepat dan selalu mengalahkan saya sejauh ini.
Penawaran Ducati kepada Crutchlow membuat masa depan Hayden pun tak menentu. Pebalap berjuluk The Kentucky Kid itu juga mengaku telah ditawari membalap di World Superbike untuk mengendarai motor Ducati Panigale bersama Carlos Checa musim depan. Namun Hayden menyatakan bahwa dirinya masih ingin membalap di MotoGP. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pensiun Tahun Ini, Stoner Janji Akan Kunjungi MotoGP
Otomotif 2 Juli 2012, 19:15 -
Stoner: Satu Balapan Mengubah Segalanya
Otomotif 30 Juni 2012, 23:55 -
Lorenzo Jatuh, Stoner Kembali Menang di Assen
Otomotif 30 Juni 2012, 20:15 -
Lorenzo: Rossi Kembali, Tak Perlu Pembatas
Otomotif 30 Juni 2012, 19:00 -
Stoner Sarankan Honda Tak Pilih Rossi
Otomotif 30 Juni 2012, 16:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39