Hasil Pemanasan Moto3 Inggris: Romano Fenati Masih Berkuasa
Anindhya Danartikanya | 29 Agustus 2021 15:39
Bola.net - Pembalap Sterilgarda Max Racing Team, Romano Fenati, sukses mencatat waktu tercepat dalam sesi pemanasan (WUP) Moto3 Inggris di Sirkuit Silverstone pada Minggu (29/8/2021).
Pembalap asal Italia ini diikuti oleh pembalap CIP Green Power, Kaito Toba, di posisi kedua, dan pembalap Red Bull KTM Ajo, Pedro Acosta, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh duet pembalap Avintia Esponsorama, Carlos Tatay dan Niccolo Antonelli.
Berikut hasil WUP Moto3 Inggris 2021 di Silverstone.
Hasil Pemanasan
- Romano FENATI - Sterilgarda Max Racing Team - 2'11.779
- Kaito TOBA - CIP Green Power - 2'12.496
- Pedro ACOSTA - Red Bull KTM Ajo - 2'12.622
- Carlos TATAY - Avintia Esponsorama Moto3 - 2'12.794
- Niccolò ANTONELLI - Avintia VR46 - 2'12.856
- Izan GUEVARA - Valresa GASGAS Aspar Team - 2'12.858
- Dennis FOGGIA - Leopard Racing - 2'12.882
- Adrian FERNANDEZ - Sterilgarda Max Racing Team - 2'12.935
- Jeremy ALCOBA - Indonesian Racing Gresini Moto3 - 2'13.091
- Riccardo ROSSI - BOE Owlride - 2'13.146
- Deniz ÖNCÜ - Red Bull KTM Tech 3 - 2'13.171
- Sergio GARCIA - Valresa GASGAS Aspar Team - 2'13.227
- Maximilian KOFLER - CIP Green Power - 2'13.281
- Stefano NEPA - BOE Owlride - 2'13.304
- Jaume MASIA - Red Bull KTM Ajo - 2'13.501
- Tatsuki SUZUKI - SIC58 Squadra Corse - 2'13.558
- Darryn BINDER - Petronas Sprinta Racing - 2'13.584
- Alberto SURRA - Rivacold Snipers Team - 2'13.616
- Andrea MIGNO - Rivacold Snipers Team - 2'13.637
- Gabriel RODRIGO - Indonesian Racing Gresini Moto3 - 2'13.759
- Yuki KUNII - Honda Team Asia - 2'13.769
- Xavier ARTIGAS - Leopard Racing - 2'13.801
- Filip SALAC - CarXpert PruestelGP - 2'13.859
- Lorenzo FELLON - SIC58 Squadra Corse - 2'13.862
- John MCPHEE - Petronas Sprinta Racing - 2'13.955
- Ayumu SASAKI - Red Bull KTM Tech 3 - 2'14.087
- Ryusei YAMANAKA - CarXpert PruestelGP - 2'14.933
Sumber: MotoGP
Baca Juga:
- Pertamina Mandalika SAG Team Gaet Gabriel Rodrigo untuk Moto2 2022
- Jadwal Live Streaming: Moto2 Inggris 2021 di Silverstone
- Jadwal Live Streaming: MotoGP Inggris 2021 di Silverstone
- Jadwal Live Streaming: Moto3 Inggris 2021 di Silverstone
- Hasil Kualifikasi Formula 1 GP Belgia: Max Verstappen Raih Pole, George Russell Kedua
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Kualifikasi Moto3 Inggris: Romano Fenati Sabet Pole
Otomotif 28 Agustus 2021, 19:22 -
Hasil FP3 Moto3 Inggris: Romano Fenati Lagi-Lagi Terdepan
Otomotif 28 Agustus 2021, 15:47 -
Jadwal Live Streaming Kualifikasi MotoGP Inggris 2021
Otomotif 28 Agustus 2021, 15:17 -
Hasil FP2 Moto3 Inggris: Romano Fenati Tercepat Lagi
Otomotif 27 Agustus 2021, 20:04 -
MotoGP Rilis Jadwal Pramusim 2022, Mandalika Masuk Daftar Uji Coba
Otomotif 27 Agustus 2021, 18:38
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39