Hasil Latihan Bebas Moto3 Inggris 2024: David Alonso dan Ivan Ortola Terdepan
Anindhya Danartikanya | 2 Agustus 2024 15:42
Bola.net - Pembalap CFMoto Aspar Team, David Alonso, sukses mencatatkan waktu tercepat dalam sesi latihan bebas (FP) Moto3 Inggris 2024 di Sirkuit Silverstone pada Jumat (2/8/2024).
Pembalap asal Kolombia ini diikuti oleh pembalap MT Helmets-MSI, Ivan Ortola, di posisi kedua, dan pembalap Liqui Moly Husqvarna Intact GP, Tatsuki Suzuki, di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap Leopard Racing, Angel Piqueras, dan pembalap MT Helmets-MSI lainnya, Ryusei Yamanaka.
Berikut hasil sesi latihan bebas Moto3 Inggris 2024 di Sirkuit Silverstone.
Hasil Sesi Latihan Bebas Moto3 Inggris 2024
1. David Alonso - CFMoto Aspar Team - CFMoto
2. Ivan Ortola - MT Helmets-MSI - KTM
3. Tatsuki Suzuki - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna
4. Angel Piqueras - Leopard Racing - Honda
5. Ryusei Yamanaka - MT Helmets-MSI - KTM
6. Jose Antonio Rueda - Red Bull KTM Ajo - KTM
7. Scott Odgen - MLav Racing - Honda
8. David Munoz - BOE Motorsport - KTM
9. Daniel Holgado - Red Bull GASGAS Tech 3 - GASGAS
10. Stefano Nepa - LevelUp MTA - KTM
11. Adrian Fernandez - Leopard Racing - Honda
12. Joel Kelso - BOE Motorsport - KTM
13. Collin Veijer - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna
14. Jacob Roulstone - Red Bull GASGAS Tech 3 - GASGAS
15. Joel Esteban - CFMoto Aspar Team - CFMoto
16. Matteo Bertelle - Rivacold Snipers Team - Honda
17. Xabi Zurutuza - Red Bull KTM Ajo - KTM
18. Riccardo Rossi - CIP Green Power - KTM
19. David Almansa - Rivacold Snipers Team - Honda
20. Fillipo Farioli - Sic58 Squadra Corse - Honda
21. Nicola Fabio Carraro - LevelUp MTA - KTM
22. Vicente Perez - Red Bull KTM Ajo - KTM
23. Noah Dettwiler - CIP Green Power - KTM
24. Tatsuki Suzuki - Liqui Moly Husqvarna Intact GP - Husqvarna
25. Danial Shahril - Sic58 Squadra Corse - Honda
Jadwal Pekan Balap MotoGP Inggris 2024
Jumat, 2 Agustus 2024
15:00-15:35 WIB: Moto3 FP
15:50-16:30 WIB: Moto2 FP
16:45-17:30 WIB: MotoGP FP1
19:15-19:50 WIB: Moto3 PR1 - menentukan Q1 dan Q2
20:05-20:45 WIB: Moto2 PR1 - menentukan Q1 dan Q2
21:00-22:00 WIB: MotoGP PR - menentukan Q1 dan Q2
Sabtu, 3 Agustus 2024
14:40-15:10 WIB: Moto3 PR2 - menentukan Q1 dan Q2
15:25-15:55 WIB: Moto2 PR2 - menentukan Q1 dan Q2
16:10-16:40 WIB: MotoGP FP2
16:50-17:05 WIB: MotoGP Q1
17:15-17:30 WIB: MotoGP Q2
18:50-19:05 WIB: Moto3 Q1
19:15-19:30 WIB: Moto3 Q2
19:45-20:00 WIB: Moto2 Q1
20:10-20:25 WIB: Moto2 Q2
21:00 WIB: MotoGP SPR
Minggu, 4 Agustus 2024
15:40-15:50 WIB: MotoGP WUP
17:15 WIB: Moto3 GPR
19:00 WIB: MotoGP GPR
20:30 WIB: Moto2 GPR
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Starting XI Timnas Indonesia 15 Tahun Lalu, Di Mana Mereka Sekarang?
Tim Nasional 1 Agustus 2024, 17:58 -
Piala Presiden 2024: Bukti Teknologi Nggak Bikin Alergi
Bola Indonesia 1 Agustus 2024, 16:30 -
Piala Presiden 2024: Di Warung-Warung, Di Pos Ronda, dan Di Rumah Anda
Bola Indonesia 1 Agustus 2024, 16:07 -
Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Prancis vs Argentina 3 Agustus 2024
Bola Dunia Lainnya 1 Agustus 2024, 15:43
LATEST UPDATE
-
Man United dan Real Betis Siap Bahas Masa Depan Antony Pekan Depan
Liga Inggris 20 Maret 2025, 08:15 -
Patrick Kluivert Janji Bakal Asah Ketajaman Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 08:05 -
Timnas Australia Tim yang Bagus, Tapi Begitu Juga dengan Timnas Indonesia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 07:57 -
Nagelsmann: Jerman Bidik Kemenangan Ganda Lawan Italia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 07:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56