Hasil Balap Moto3 Catalunya 2018: Bastianini Kembali ke Puncak
Anindhya Danartikanya | 17 Juni 2018 17:10
Bola.net - - Pembalap Leopard Racing, Enea Bastianini sukses meraih kemenangan di Moto3 Catalunya, Spanyol pada hari Minggu (17/6). Ini adalah kemenangan perdananya sejak Moto3 Jepang 2016 lalu.
Pembalap Italia ini diikuti oleh pembalap Redox Prustel GP, Marco Bezzecchi di posisi kedua dan pembalap RBA BOE Skull Rider, Gabriel Rodrigo di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pembalap CIP - Green Power, John McPhee dan pembalap SIC58 Squadra Corse, Tatsuki Suzuki.
Hasil Balap Moto3
Hasil balap Moto3 Catalunya 2018 (21 lap):
1. Enea BASTIANINI - Leopard Racing Honda 38m 36.883s
2. Marco BEZZECCHI - Redox PruestelGP +0.167
3. Gabriel RODRIGO - RBA BOE Skull Rider +0.170
4. John MCPHEE - CIP - Green Power +0.257
5. Tatsuki SUZUKI - SIC58 Squadra Corse +0.639
6. Kaito TOBA - Honda Team Asia +6.801
7. Fabio DI GIANNANTONIO - Del Conca Gresini +6.872
8. Alonso LOPEZ - Estrella Galicia 0,0 +6.600
9. Dennis FOGGIA - SKY Racing Team VR46 +7.315
10. Raul FERNANDEZ - Angel Nieto Team +7.507
11. Jakub KORNFEIL - Redox PruestelGP +7.638
12. Makar YURCHENKO - CIP - Green Power +8.263
13. Adam NORRODIN - Petronas Sprinta Racing +15.256
14. Nakarin ATIRATPHUVAPAT - Honda Team Asia +26.621
15. Livio LOI - Reale Avintia Academy 77 +28.559
16. Philipp OETTL - Sudmetal Schedl GP Racing +32.980
17. Lorenzo DALLA PORTA - Leopard Racing +2 Lap
Gagal finis:
Jaume MASIA - Bester Capital Dubai
Andrea MIGNO - Angel Nieto Team
Aron CANET - Estrella Galicia 0,0
Nicolo BULEGA - SKY Racing Team VR46
Albert ARENAS - Angel Nieto Team
Tony ARBOLINO - Marinelli Snipers Team
Ayumu SASAKI - Petronas Sprinta Racing
Marcos RAMIREZ - Bester Capital Dubai
Jorge MARTIN - Del Conca Gresini
Kazuki MASAKI JPN - BOE Skull Rider
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kembali ke KTM, Jorge Martin Resmi ke Moto2 2019
Otomotif 13 Juni 2018, 15:15 -
Jadwal Siaran Langsung: MotoGP Catalunya, Spanyol 2018
Otomotif 11 Juni 2018, 09:00 -
Klasemen Sementara Moto3 2018 Usai Seri Italia
Otomotif 3 Juni 2018, 17:10 -
Hasil Balap Moto3 Italia 2018: Martin Rebut Kemenangan Ketiga
Otomotif 3 Juni 2018, 17:00 -
Jadwal Siaran Langsung MotoGP Mugello, Italia: 3 Juni 2018
Otomotif 3 Juni 2018, 09:00
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39