Hamilton Tercepat di Latihan Perdana F1 GP Australia
Editor Bolanet | 18 Maret 2016 11:00
Juara dunia bertahan ini diikuti oleh duo pebalap Red Bull Racing, Daniil Kvyat di posisi kedua dan Daniel Ricciardo di posisi ketiga.
Sementara itu posisi keempat dan kelima masing-masing ditempati oleh pebalap Sahara Force India, Nico Hulkenberg dan pebalap Scuderia Toro Rosso, Max Verstappen.
Pebalap kebanggaan Indonesia yang membela Manor Racing, Rio Haryanto membubuhkan waktu tercepat ke-19 dengan 1 menit 43,372 detik.
Hasil sesi latihan bebas pertama F1 GP Australia 2016:
1. Lewis Hamilton - Mercedes-Mercedes (1m 29.725s)
2. Daniil Kvyat - Red Bull-TAG Heuer (1m 30.146s)
3. Daniel Ricciardo - Red Bull-TAG Heuer (1m 30.875s)
4. Nico Hulkenberg - Force India-Mercedes (1m 31.325s)
5. Max Verstappen - Toro Rosso-Ferrari (1m 31.720s)
6. Nico Rosberg - Mercedes-Mercedes (1m 31.814s)
7. Fernando Alonso - McLaren-Honda (1m 33.060s)
8. Jenson Button - McLaren-Honda (1m 33.129s)
9. Sergio Perez - Force India-Mercedes (1m 33.370s)
10. Kevin Magnussen - Renault-Renault (1m 34.060s)
11. Valtteri Bottas - Williams-Mercedes (1m 34.550s)
12. Felipe Massa - Williams-Mercedes (1m 34.679s)
13. Felipe Nasr - Sauber-Ferrari (1m 34.796s)
14. Jolyon Palmer - Renault-Renault (1m 35.477s)
15. Marcus Ericsson - Sauber-Ferrari (1m 37.956s)
16. Pascal Wehrlein - MRT-Mercedes (1m 40.401s)
17. Kimi Raikkonen - Ferrari-Ferrari (1m 40.754s)
18. Esteban Gutierrez - Haas-Ferrari (1m 41.780s)
19. Rio Haryanto - MRT-Mercedes (1m 43.372s)
20. Romain Grosjean - Haas-Ferrari (1m 43.443s)
21. Sebastian Vettel - Ferrari-Ferrari (No time)
22. Carlos Sainz Jr - Toro Rosso-Ferrari (No time) [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tampil di Jumpa Pers Australia, Rio Haryanto Bicara Indonesia
Otomotif 17 Maret 2016, 16:15 -
Jadwal Siaran Langsung: Formula 1 GP Australia 2016
Otomotif 17 Maret 2016, 13:15 -
Eks Saingan Rio Haryanto Jadi Pebalap Cadangan Manor
Otomotif 10 Maret 2016, 10:05 -
Soal Rio Haryanto, Kemenpora Kirim Surat ke Garuda
Otomotif 4 Maret 2016, 00:44 -
Sang Manajer Bantah Rumor Miring Soal Kontrak Rio Haryanto
Otomotif 25 Februari 2016, 14:30
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39