Galbusera: Rossi Juara MotoGP 2015? Kenapa Tidak?
Editor Bolanet | 23 Maret 2015 13:30
Dalam wawancaranya bersama Speedweek, Galbusera yang merupakan mantan anggota tim Ben Spies di Yamaha World Superbike ini menyatakan bahwa The Doctor memiliki motivasi tinggi setelah menduduki peringkat runner up tahun lalu.
Kenapa tidak? Jika seorang pebalap bisa melaju cepat, maka ia akan termotivasi untuk tampil lebih baik. Begitu pula Vale. Saya yakin ia akan tampil lebih baik tahun ini. Ia sangat fokus dan tahu bahwa ia harus menempel Marc, ujar Galbusera.
Pria asal Italia inipun yakin musim ini akan berjalan lebih seru. Vale ingin meraih gelar dunia lagi. Saya membaca beberapa berita yang mengatakan Vale akan lebih kuat dan meraih gelar. Meski akan sulit, saya rasa ia punya harapan tinggi musim ini, tutup Galbusera. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nieto: Kita Akan Ingat Aksi dan Jasa Valentino Rossi
Otomotif 19 Maret 2015, 18:15 -
Valentino Rossi Turunkan Tim Sendiri di Kejuaraan Spanyol
Otomotif 19 Maret 2015, 16:20 -
Lorenzo: Saya dan Rossi Kini Bersikap Dewasa
Otomotif 19 Maret 2015, 13:15 -
Meregalli: Yamaha MotoGP Tak Butuh Revolusi
Otomotif 19 Maret 2015, 09:15 -
Ketika Marquez-Agostini 'Ngerumpi' Soal Rossi
Otomotif 18 Maret 2015, 18:15
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39