Forward Racing Akui Tertarik Gaet Bradl
Editor Bolanet | 15 Juli 2014 09:00
Saat ini, Forward tengah menaungi Aleix Espargaro dan Colin Edwards. Sementara Edwards telah dipastikan pensiun akhir tahun nanti, Espargaro digadang-gadang akan hijrah ke Suzuki meski kontraknya baru akan habis akhir tahun depan.
Saya tengah mengincar pebalap di peringkat 10 besar. Kami digosipkan menginginkan beberapa pebalap, tapi tentu saja kami tertarik pada Stefan. Saya suka orang Jerman! Lagipula, paket motor kami tahun depan akan lebih agresif daripada yang sekarang, ujar Cuzari kepada SpeedWeek.com.
Selain Bradl, Forward diketahui tengah mempersiapkan pebalap Moto2 mereka, Simone Corsi. Corsi sendiri telah menjajal motor Open Forward Yamaha milik Edwards pada uji coba Jerez, Spanyol, awal Mei lalu. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klasemen Sementara Moto2 2014 Usai Seri Jerman
Otomotif 13 Juli 2014, 18:45 -
Dominique Aegerter Menangi Moto2 Jerman
Otomotif 13 Juli 2014, 18:15 -
Tertarik Rabat, Honda Lirik Folger-Vinales
Otomotif 8 Juli 2014, 09:00 -
Valentino Rossi, 'Pahlawan' Maverick Vinales
Otomotif 7 Juli 2014, 17:00 -
Aspar Ingin Aleix Espargaro Kembali
Otomotif 5 Juli 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40