Finis Ketiga, Pedrosa Keluhkan Kondisi Lintasan Losail
Editor Bolanet | 24 Maret 2014 12:00
Setelah hujan lebat pada hari Jumat (21/3) malam, kondisi lintasan memang tak ideal akibat debu gurun yang melapisi aspal. Dalam balapan tersebut, bahkan enam pebalap terjatuh.
Start saya baik, tapi saya tak bisa mengerem dengan baik di tikungan pertama. Saya kehilangan banyak posisi, dan saya merasa tak nyaman. Saya pikir itu perasaan saya saja, ternyata banyak juga pebalap yang terjatuh. Saya segera paham bahwa lintasannya yang bermasalah, ujarnya.
Meski begitu, Pedrosa puas bisa mengoleksi 16 poin. Saya sempat bertarung dengan Alvaro Bautista dan ia juga terjatuh, jadi sudah pasti kondisi lintasan menyulitkan kami. Tapi menyenangkan bisa finis dan meraih poin, tutupnya. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Aleix Espargaro, Masalah Utama Honda'
Otomotif 22 Maret 2014, 11:00 -
Setujui Aturan Baru, Honda Bersedia Bantu Ducati
Otomotif 21 Maret 2014, 19:15 -
Valentino Rossi: Pebalap Lain Juga Makin Tua Kok!
Otomotif 21 Maret 2014, 11:00 -
Pedrosa: Pebalap Open Bisa Start dari Barisan Terdepan
Otomotif 19 Maret 2014, 19:30 -
Jelang MotoGP Qatar, Pedrosa Akui Giat Latihan Fisik
Otomotif 19 Maret 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39