'Empat Besar MotoGP Dominan, yang Lain Bakal Beri Kejutan'
Editor Bolanet | 17 Januari 2015 10:45
Poncharal yakin Pol Espargaro dan Andrea Dovizioso bisa menempel ketat keempat pebalap tersebut. Tak menutup kemungkinan pula untuk Stefan Bradl, meski pebalap Jerman itu akan mengendarai motor Open Forward Yamaha.
Empat pebalap terdepan akan tampil seperti biasanya, tapi pasti akan tetap seru. Jorge ingin meraih gelar lagi, Dani ingin membuktikan diri ia masih layak di Repsol Honda, Vale ingin meraih gelar ke-10, ujar Poncharal kepada Speedweek.
Pria asal Prancis ini juga penasaran pada Cal Crutchlow dan Scott Redding. Yang lain akan sulit mengejar, tapi siapa tahu Pol, Dovi dan Stefan bisa memberi kejutan? Saya juga menantikan Cal dan Scott. Segalanya bisa terjadi, tutup Poncharal. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Ducati: Akademi Balap Rossi Punya Kontribusi Penting
Otomotif 16 Januari 2015, 18:00 -
Lorenzo: Banyak 'Kemunafikan' di Podium MotoGP
Otomotif 12 Januari 2015, 14:00 -
Rossi Podium Terbanyak, Siapa yang Bakal Mengejar?
Otomotif 12 Januari 2015, 13:00 -
Marquez: Rossi-Lorenzo Sama Bahayanya
Otomotif 10 Januari 2015, 16:00 -
Marquez Undang Rossi Latihan Dirt Track di Spanyol
Otomotif 9 Januari 2015, 18:00
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39