Eks Manajer: Dani Pedrosa Alami Kemunduran Besar
Editor Bolanet | 5 Agustus 2016 10:15
Puig dan Pedrosa sama sekali tak terpisahkan selama bekerja sama, karena selain menjabat sebagai manajer, Puig juga merupakan pelatih pribadinya. Kini menjabat sebagai mentor bibit muda Honda, Puig tak lagi membimbing Pedrosa, yang dua tahun belakangan mengakhiri musim di peringkat keempat.
Saya tak tahu pasti apa yang tengah dilakukan Dani, karena dalam beberapa tahun terakhir ia justru mengalami langkah mundur yang sangat besar, dan itu terbukti dari hasil statistiknya. Honda punya alasan sendiri dalam memperpanjang kontrak Dani, karena bahkan dalam saat-saat buruk, baik ia maupun Jorge Lorenzo selalu finis di depan semua orang, ujar Puig.
Sembilan seri musim ini telah berlalu, dan saat ini Pedrosa juga tengah berada di peringkat keempat pada klasemen pebalap. Ia baru mengoleksi dua podium, dan kerap mengalami kesulitan saat pekan balap. Menurut Puig, Pedrosa harus melakukan perubahan demi kembali sengit memperebutkan kemenangan.
Dani berada di peringkat keempat dengan satu tangan, ia seperti pebalap sepeda papan atas. Jika ia tak punya ritme balap yang baik dalam satu balapan, maka oke-oke saja, tapi saat ini ia dalam risiko membiarkannya terjadi terlalu sering, dan ini akan mempengaruhi mentalitasnya, tutup Puig. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Honda: Pedrosa Bakal 'Comeback' di Paruh Kedua Musim
Otomotif 2 Agustus 2016, 16:30 -
Kenapa Komentar Marquez Lebih Penting dari Pedrosa?
Otomotif 29 Juli 2016, 13:45 -
Suppo: Mesin Honda Lebih Baik dari Dugaan Orang
Otomotif 25 Juli 2016, 10:00 -
Doohan: Kontrak Pedrosa Hanya Agar Marquez Senang
Otomotif 22 Juli 2016, 16:00 -
Tak Nyaman di Jerman, Pedrosa Pasrah Finis Keenam
Otomotif 19 Juli 2016, 10:15
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40