Dovizioso Optimis Ducati Kompetitif di Le Mans
Editor Bolanet | 15 Mei 2014 15:00
Musim lalu, Dovizioso dan Ducati sukses tampil baik di Le Mans yang diguyur hujan. Start dari posisi ketiga, pebalap Italia itu berhasil finis keempat.
Tahun lalu, kami tampil baik di kualifikasi dan balapan. Le Mans merupakan sirkuit di mana kami rasanya bisa lebih dekat dengan pebalap terdepan, ujar Dovizioso melalui pernyataan resmi Ducati.
Usai finis kelima di Jerez, Spanyol, juara dunia GP125 2004 ini juga yakin Ducati bisa kompetitif. Meraih hasil menjanjikan akan sulit, karena pebalap lain sangat kuat, tapi saya rasa kami bisa tampil baik meski cuaca tak bisa diprediksi. Setelah finis kelima di Jerez, saya optimis tampil di Le Mans, tutupnya. (duc/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Uji Coba di Mugello, Dovizioso Optimis Jelang MotoGP Prancis
Otomotif 13 Mei 2014, 18:00 -
Ducati: Kami Munafik Bila Tak Tertarik Gaet Lorenzo
Otomotif 13 Mei 2014, 11:00 -
Ducati Bakal Bawa Amunisi Baru di MotoGP Italia
Otomotif 13 Mei 2014, 09:00 -
'Dall'Igna, Kunci Dovizioso Agar Bertahan di Ducati'
Otomotif 9 Mei 2014, 11:00 -
Suzuki MotoGP Mulai Nego Dovizioso
Otomotif 8 Mei 2014, 17:30
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10