'Dikeroyok' Fans MotoGP Argentina, Rossi-Marquez Curhat
Editor Bolanet | 25 April 2014 19:05
Akhir pekan ini merupakan pertama kalinya MotoGP kembali ke Argentina setelah 15 tahun. Tahun 1999 merupakan terakhir kalinya negara tersebut menggelar Grand Prix. Penghuni paddock MotoGP pun terkejut rasa cinta para penggemar di sana sama sekali tak pudar.
Kemarin, saya jadi memahami perasaan hewan di kebun binatang, karena semua orang berusaha memotret saya! Sejak tiba di bandara, saya sudah mengira akan begini. Akhir pekan ini pasti akan sulit bagi saya, ujarnya kepada Crash.net.
Meski begitu Rossi senang melihat antusiasme penggemarnya. Lebih baik punya fans daripada tidak sama sekali. Tapi strategi saya adalah pergi ke paddock, kembali ke hotel, lalu ke paddock lagi. Saya akan langsung pulang hari Minggu nanti! Mustahil pergi ke mana-mana! tutur The Doctor.
Marquez pun mengalami hal yang sama. Dengan nada bercanda, ia malah menuduh Rossi sebagai biang keladi. Bagi saya, semua ini gara-gara Vale! Ini karena saya berada di restoran seberang. Ketika dia pergi, seseorang berteriak, 'Marquez ada di seberang!', lalu semua orang menghampiri saya. Menyenangkan sih, tapi lebih baik saya berdiam diri di sirkuit! pungkasnya. [initial]
Sumber: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Fakta Menarik Jelang MotoGP Argentina 2014
Otomotif 24 April 2014, 20:30 -
Prestasi Gemilang, Marc Marquez Kalah dari Surtees-Roberts
Otomotif 24 April 2014, 19:30 -
Pakai Data Crutchlow, Yamaha Berharap Besar Pada Rossi
Otomotif 24 April 2014, 13:00 -
Rossi: Argentina, Tanda Tanya Besar Bagi Yamaha
Otomotif 23 April 2014, 20:30 -
Iannone Akui Ingin Lebih Sering Duel Lawan Rossi
Otomotif 20 April 2014, 15:00
LATEST UPDATE
-
Manchester United Siap Korbankan Harry Maguire Demi Jarrad Branthwaite
Liga Inggris 26 Maret 2025, 10:15 -
Omon-omon Raphinha yang Berujung Petaka!
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:51 -
Patrick Kluivert Punya Tangan Kanan Pribadi di Timnas Indonesia, Siapa Dia?
Tim Nasional 26 Maret 2025, 09:47 -
Di Balik Selebrasi Head High Ole Romeny: Maknanya Ternyata Dalem Banget!
Open Play 26 Maret 2025, 09:32 -
Hasil Argentina vs Brasil: Skor 4-1
Amerika Latin 26 Maret 2025, 09:22 -
Trent Alexander-Arnold Tak Bisa Pakai Nomor 66 di Real Madrid
Liga Inggris 26 Maret 2025, 09:18 -
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10