Crutchlow: Saya Rider Honda Terbaik Setelah Marquez
Editor Bolanet | 12 April 2016 11:00
Setelah terjatuh di Qatar dan Argentina, pebalap Inggris ini kembali terjatuh di Austin, Texas akhir pekan lalu, walau bisa kembali ke lintasan dan akhirnya finis di posisi ke-16. Crutchlow pun yakin sejatinya ia mampu finis di posisi lima besar andai tak terjatuh.
Itu kesalahan saya. Apakah karena sesuatu di lintasan atau tidak, saya tak tahu. Tentu saya tidak senang. Saya berpotensi masuk lima besar, tak diragukan lagi, bahkan jika saya kembali setelah terjatuh. Saya berkendara seperti pebalap terbaik Honda setelah Marc. Saya yakin soal itu, tapi saya harus finis! ujarnya.
Juara World Supersport 2009 ini juga yakin akselerasi RC213V miliknya yang lemah dibandingkan RC213V milik Repsol Honda membuatnya tertahan. Ia juga menyatakan ada kemungkinan dirinya tak mengendarai ban Michelin dengan benar hingga tak bisa melakukan akselerasi dengan baik ketika keluar dari tikungan.
Tim pabrikan punya perangkat yang membuat mereka lebih cepat di lintasan lurus ketimbang tim satelit, jadi mereka bisa mengerem lebih awal tanpa mengambil risiko dengan ban depan. Saya merasa kami tertahan, dan juga tidak sabaran karena saya sangat lamban dibanding Scott Redding di lintasan lurus, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez: Empat Kemenangan Beruntun Menakjubkan!
Otomotif 11 April 2016, 09:45 -
Klasemen Sementara MotoGP 2016 Usai Seri Austin
Otomotif 11 April 2016, 03:30 -
Rossi-Dovizioso Gagal Finis, Marquez Masih 'Raja Austin'
Otomotif 11 April 2016, 03:11 -
Andrea Iannone Pimpin Sesi Pemanasan MotoGP Austin
Otomotif 10 April 2016, 22:20 -
Lorenzo: Marquez Cepat Bukan Karena Honda
Otomotif 9 April 2016, 11:00
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39