Bradley Smith Uji Coba Sendiri di Red Bull Ring
Editor Bolanet | 27 Juli 2016 16:00
Smith mengaku diundang oleh KTM, yang tengah menyewa sirkuit tersebut. Ia juga dibantu oleh Mandy Keinz, pimpinan Yamaha Austria Racing Team dari kejuaraan enduro dunia, untuk mempersiapkan R1. Tak hanya Smith, beberapa tim Moto3 dan Moto2 juga melakukan uji coba di hari yang sama.
Saya dibantu Mandy Kainz. KTM menyewa sirkuit ini dan mengundang saya untuk uji coba. Michelin juga ikut membantu. Banyak orang memahami situasi saya, dan mereka mencoba membantu hingga saya bisa kemari. Saya menjalani 40 lap. Saya tak fokus pada catatan waktu, hanya ingin mengenal lintasannya, ujarnya kepada Speedweek.
Bos Tech 3, Herve Poncharal memutuskan tidak menurunkan Smith dan Pol Espargaro di uji coba Red Bull Ring berkat adanya masalah keterbatasan dana. Meski begitu, sementara Espargaro sibuk mempersiapkan diri untuk Suzuka 8 Hours 2016 di Jepang, Smith memutuskan pergi ke Red Bull Ring.
Kita semua sudah tahu aturan Herve. Uji coba di Red Bull Ring kala itu merupakan uji coba tambahan, sementara Herve tak pernah melakoninya. Ia sangat konsisten soal ini. Kami punya biaya uji coba, dan itu hanya untuk pascamusim, pramusim, serta 3-4 hari uji coba pascabalap. Soal uji coba tambahan, tak ada biaya untuk itu karena terlalu mahal, tutup Smith. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bradley Smith: Tech 3 Bakal Sulit Cari Pebalap Baru
Otomotif 17 Juni 2016, 12:15 -
Smith-Espargaro Saling Benci, Juga Saling Hormat
Otomotif 16 Juni 2016, 15:00 -
Smith: KTM Sungguh Cerdas Pilih Saya dan Espargaro
Otomotif 13 Juni 2016, 14:15 -
Tech 3 Pertanyakan Status Tim Junior Yamaha
Otomotif 4 Juni 2016, 14:00 -
Tech 3: Tren MotoGP Bikin Sulit Cari Pengganti Espargaro
Otomotif 3 Juni 2016, 14:15
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39