Bradl Kecewa Berat Finis Ketujuh di Prancis
Editor Bolanet | 19 Mei 2014 18:30
Pebalap Jerman yang menjalani operasi arm pump usai MotoGP Spanyol lalu ini, sejatinya sempat naik ke posisi kedua setelah start dari posisi keempat. Sayang, ia kekurangan grip ban.
Jujur, saya tak senang, karena finis ketujuh bukan harapan kami. Tampaknya, masalah kami adalah perubahan yang kami lakukan di suspensi belakang saat sesi pemanasan. Hal ini jelas langkah yang salah, karena sebelumnya ban kami baik-baik saja, ujarnya kepada MotoGP.com.
Juara dunia Moto2 2011 ini juga kecewa tersalip oleh Pol Espargaro dan Alvaro Bautista. Saya berusaha mengatasi masalah dengan strategi pengereman, tapi gagal. Pol dan Bati pun menyalip. Ritme balap kami buruk dan saya hanya bisa finis ketujuh. Kini saya sudah tak sabar menanti balapan di Italia, tutupnya. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedrosa-Bradl Sukses Jalani Operasi Lengan
Otomotif 7 Mei 2014, 16:30 -
Cedera Lengan Kanan 'Hancurkan' Performa Bradl
Otomotif 5 Mei 2014, 20:00 -
Bradl: Duel Lawan Rossi Hanya Pertarungan Biasa
Otomotif 29 April 2014, 13:00 -
Start Kesembilan, Bradl Puas Hanya Finis Kelima
Otomotif 28 April 2014, 18:00 -
Rossi Jelaskan Penyebab Gagal Raih Podium di Argentina
Otomotif 28 April 2014, 17:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23