Bikin Bautista Gagal Finis, Marquez Minta Maaf
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 17:00
- Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez akhirnya mengakui kesalahan dan meminta maaf kepada pebalap Aprilia Racing Team Gresini, Alvaro Bautista yang ia senggol pada lap pertama MotoGP Qatar di Sirkuit Losail akhir pekan lalu.
Marquez melakukan start buruk dan melebar di tikungan pertama. Ia kembali ke lintasan di posisi terbuncit dan buru-buru memperbaiki posisi. Ia pun tak sadar melakukan manuver agresif terhadap Bautista hingga merusak rem dan sensor ban depan motor RS-GP.
Bautista sendiri menuduh Marquez sebagai biang keladi hasil gagal finis yang ia raih. Pebalap Spanyol ini menyayangkan karena hubungan pertemanan mereka yang begitu baik harus terganggu dengan manuver agresif Marquez.
Saya meminta maaf pada Bati karena saya tak tahu apa yang terjadi sampai melihat video itu sendiri. Saya tak tahu karena saya pikir kontak yang terjadi tak terlalu besar. Saya begitu menyesal, karena hubungan kami begitu baik, ujar Marquez kepada Crash.net.
Marquez dan Bautista pun akan kembali bertemu di lintasan untuk menjalani seri kedua MotoGP 2015 yang bakal digelar di Circuit of The Americas, Austin, Texas pada 10-12 April mendatang. [initial]
Sumber: Crash.net
(cn/kny)
Marquez melakukan start buruk dan melebar di tikungan pertama. Ia kembali ke lintasan di posisi terbuncit dan buru-buru memperbaiki posisi. Ia pun tak sadar melakukan manuver agresif terhadap Bautista hingga merusak rem dan sensor ban depan motor RS-GP.
Bautista sendiri menuduh Marquez sebagai biang keladi hasil gagal finis yang ia raih. Pebalap Spanyol ini menyayangkan karena hubungan pertemanan mereka yang begitu baik harus terganggu dengan manuver agresif Marquez.
Saya meminta maaf pada Bati karena saya tak tahu apa yang terjadi sampai melihat video itu sendiri. Saya tak tahu karena saya pikir kontak yang terjadi tak terlalu besar. Saya begitu menyesal, karena hubungan kami begitu baik, ujar Marquez kepada Crash.net.
Marquez dan Bautista pun akan kembali bertemu di lintasan untuk menjalani seri kedua MotoGP 2015 yang bakal digelar di Circuit of The Americas, Austin, Texas pada 10-12 April mendatang. [initial]
Sumber: Crash.net
Baca Juga:
- Gagal Finis, Bautista Salahkan Marquez
- Rossi: Balapan Jadi Lebih Mudah Tanpa Marquez
- Marquez Sempat Mengejar, Rossi Mengumpat
- Marquez: Finis Kelima Lebih Baik Ketimbang Gagal Total
- Amerika atau Belanda, Opsi Penanganan Cedera Pedrosa
- Pedrosa Terancam Pensiun, Ini Tanggapan Lorenzo
- Valentino Rossi: Motivasi Lebih Penting dari Usia!
- 'Ducati Bakal Terus Hantui Para Rival'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez Sempat Mengejar, Rossi Mengumpat
Otomotif 30 Maret 2015, 13:30 -
Marquez: Finis Kelima Lebih Baik Ketimbang Gagal Total
Otomotif 30 Maret 2015, 12:15 -
Marquez Terdepan di Pemanasan MotoGP Qatar
Otomotif 29 Maret 2015, 21:37 -
Ducati-Dovizioso Rebut Pole MotoGP Qatar
Otomotif 29 Maret 2015, 01:47 -
Rossi: Supremasi Honda Kian Terlihat Jelas
Otomotif 27 Maret 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39