Bakal Tinggalkan Suzuki, Espargaro Masih Lempar Pujian
Editor Bolanet | 19 Juli 2016 14:15
Meski hasil balapnya dan sang tandem, Maverick Vinales belum sebaik para pabrikan Yamaha dan Honda, Espargaro mengaku bahwa handling GSX-RR kini sudah jauh lebih baik bila dibandingkan dengan performanya di Qatar pada Maret lalu.
Peningkatan Suzuki sangat besar. Traksi juga sudah lebih baik. Saya kesulitan menikung di Sachsenring, tapi akselerasi, traksi dan respon gas sudah sangat baik. Di area ini, saya bisa bersaing dengan Marc Marquez di sesi latihan, ujar Espargaro kepada Speedweek.
Meski begitu, juara dunia kategori CRT 2012-2013 dan Open 2014 ini meyakini bahwa GSX-RR masih punya beberapa titik lemah, yang membuat ia dan Vinales belum bisa konsisten menempel posisi tiga besar.
Suzuki masih bermasalah di tikungan sempit dan lambat. Sangat sulit menikung, tak ada rasa percaya diri untuk ban depan. Tapi secara keseluruhan, mesin mereka sudah jauh lebih baik, pungkas pebalap Spanyol berusia 26 tahun ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Espargaro: Kontrak Iannone Tutup Peluang Saya di Suzuki
Otomotif 29 Juni 2016, 12:30 -
Aleix Espargaro Resmi Gabung Aprilia di MotoGP 2017-2018
Otomotif 26 Juni 2016, 22:45 -
Terdepak, Aleix Espargaro Justru Semangati Alex Rins di Suzuki
Otomotif 21 Juni 2016, 11:00 -
Resmi Terdepak dari Suzuki, Aleix Espargaro 'Bersuara'
Otomotif 20 Juni 2016, 15:15 -
Alex Rins Resmi Gabung, Suzuki Depak Espargaro
Otomotif 20 Juni 2016, 14:15
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39