Aspar: Honda Takkan Beri Upgrade di MotoGP Austin
Editor Bolanet | 4 April 2014 16:30
Pebalap Aspar, Nicky Hayden yang finis kedelapan di MotoGP Qatar lalu masih mengeluhkan kurangnya power dari motor tersebut. Pendapat ini bahkan tak hanya dilontarkan oleh Hayden, namun juga debutan Go & Fun Honda Gresini, Scott Redding.
Borsoi pun memperkirakan HRC tak akan memberikan solusi di MotoGP Austin, Texas dan Argentina. Menurutnya, perubahan terbaru akan diberikan pabrikan Sayap Tunggal tersebut di MotoGP Jerez, 2-4 Mei mendatang.
Saya tak tahu perangkat apa yang akan kami terima. Saat ini kami menyukai sasisnya, jadi kami hanya butuh tambahan power. Saya tak tahu apakah Honda bisa memperbaikinya. Mereka sangat hebat dalam mempersiapkan sesuatu, tapi mungkin mereka butuh waktu. Tapi apapun itu, tak akan datang sebelum Jerez, ujar Borsoi. (mcn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redding: Biar Hayden yang Bicara Soal Power Honda
Otomotif 3 April 2014, 09:00 -
Redding Lebih Senang Kalahkan Hayden
Otomotif 1 April 2014, 20:30 -
Honda Tak Terburu-Buru Rombak Mesin Open MotoGP
Otomotif 28 Maret 2014, 09:00 -
Hayden Bantah Asumsi Crutchlow Soal Mesin Baru Honda
Otomotif 26 Maret 2014, 20:45 -
Ingin Jajal NASCAR, Nicky Hayden Dibilang 'Gila'
Otomotif 26 Maret 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39