Aprilia Targetkan 10 Besar di MotoGP 2015
Editor Bolanet | 8 September 2014 17:00
Musim depan, Aprilia bertekad kembali ke MotoGP bersama Alvaro Bautista yang saat ini masih membela Go & Fun Honda Gresini. Mereka juga ingin menggaet pebalap World Superbike-nya sendiri, Marco Melandri.
Peringkat 10 besar akan menjadi hasil yang baik bagi kami. Marco sudah pernah turun di MotoGP, mungkin saja ia masih bisa sukses. Ia pasti bisa menunjukkan talentanya, ujar Albesiano.
Bautista yang merupakan juara dunia GP125 2006, telah turun di MotoGP sejak tahun 2010. Sementara Melandri yang merupakan juara dunia GP250 2002, pernah turun di MotoGP pada tahun 2003-2010. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aprilia MotoGP dan Alvaro Bautista 'Nyaris' Sepakat
Otomotif 7 September 2014, 19:00 -
Demi MotoGP, Aprilia Tinggalkan WSBK?
Otomotif 27 Agustus 2014, 12:00 -
Aprilia Bisa 'Kembalikan' Melandri ke MotoGP
Otomotif 23 Juli 2014, 18:15 -
Tertarik Melandri, Aprilia MotoGP Ingin Laverty Kembali
Otomotif 8 Juli 2014, 17:00 -
Melandri Bantah Bakal Comeback ke MotoGP
Otomotif 8 Juli 2014, 13:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39