Andrea Iannone Akui Selalu 'Setia' pada Valentino Rossi
Editor Bolanet | 17 September 2014 21:05
Iannone pun mengaku senang melihat Rossi meraih kemenangan pertamanya di MotoGP San Marino sejak tahun 2009. Menurutnya, The Doctor yang kini telah berusia 35 tahun belum habis.
Vale sangat kuat. Saya selalu berkata bahwa sejak awal dia memang idola saya. Saya selalu berada di pihaknya karena hasratnya untuk menang tak pernah berubah, ujar Iannone seperti yang dilansir Tutto Motori.
Hingga kini, The Maniac Joe pun masih kerap berlatih di flat track pribadi Rossi yang ada di Tavullia, Italia. Senang rasanya kami bisa membalap bersama. Ia sudah mengerahkan banyak hal demi MotoGP. Vale memang yang terbaik, tutup pebalap berusia 25 tahun itu. (tm/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rossi Akui Kini Malah Banyak Belajar dari Lorenzo
Otomotif 16 September 2014, 20:15 -
Menangi Misano, Rossi Pesimis Samai Rekor Agostini
Otomotif 16 September 2014, 15:00 -
Rossi Sempat Khawatir Paceklik Kemenangan Lagi
Otomotif 16 September 2014, 11:00 -
Rossi: Inilah 'Valentino' Terbaik dalam Karir Saya
Otomotif 15 September 2014, 21:15 -
Rossi Pede Tetap Menang Andai Marquez Tak Jatuh
Otomotif 15 September 2014, 19:15
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39