Alonso Yakin Peluang Juara F1 2014 Belum Sirna
Editor Bolanet | 20 April 2014 18:00
Setelah start dari baris ketiga, Alonso berhasil melewati duo Red Bull Racing, Daniel Ricciardo dan Sebastian Vettel untuk menapakkan kaki di podium. Kini ia berada di peringkat ketiga pada klasemen pebalap dengan 41 poin.
Akhir pekan ini berjalan baik. Kami mampu meningkatkan performa mobil dan tampil kompetitif. Podium ini merupakan kejutan, tapi kejutan yang menyenangkan. Kami mengawali musim ini dengan buruk, namun pada akhirnya kami bisa bertarung meraih gelar, ujarnya kepada GPUpdate.net.
Alonso dan rekan setimnya, Kimi Raikkonen akan kembali beraksi dalam F1 GP Spanyol di Sirkuit Catalunya-Barcelona pada 9-11 Mei mendatang. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jelang F1 GP China, Hamilton Bidik Hat-trick
Otomotif 17 April 2014, 09:00 -
Belum Digaji, Pebalap F1 Ancam Mogok Balapan?
Otomotif 16 April 2014, 17:45 -
Banding Kasus Ricciardo Ditolak, Red Bull 'Move On'
Otomotif 15 April 2014, 17:15 -
Vettel: Red Bull Harus Kerja Keras Susul Mercedes
Otomotif 7 April 2014, 16:35 -
Rosberg: Ini Balapan Paling Seru Dalam Karir Saya!
Otomotif 7 April 2014, 01:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23