Alonso: Podium Selalu Menyenangkan!
Editor Bolanet | 27 Juli 2014 23:15
Start dari posisi kelima, Alonso langsung menempel ketat Nico Rosberg di posisi kedua. Di pertengahan balap, pebalap Spanyol ini mengambil alih pimpinan balap sebelum akhirnya tersalip oleh Daniel Ricciardo.
Saya sangat puas, pekan ini sangat berat, begitu pula musim ini secara umum. Jadi podium selalu menyenangkan. Kami melakukan perjudian, kami mengambil resiko untuk menang. Saya sangat bangga dan senang atas kerja keras tim, ujar Alonso.
Kini Alonso berada di peringkat kelima pada klasemen pebalap dengan 115 poin, tertinggal 16 poin dari Ricciardo yang ada di peringkat ketiga. (f1/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamilton Kembali Tercepat di Latihan Kedua F1 GP Hungaria
Otomotif 25 Juli 2014, 20:45 -
Mercedes Bidik Vettel, Hamilton Santai
Otomotif 25 Juli 2014, 20:00 -
Hamilton Terdepan di Latihan Pertama F1 GP Hungaria
Otomotif 25 Juli 2014, 17:00 -
Button Akui 'Lebay' Soal Manuver Hamilton
Otomotif 21 Juli 2014, 18:45 -
Start dari Grid 20, Hamilton Sukses Naik Podium
Otomotif 20 Juli 2014, 22:05
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39