Alonso Berniat Tinggalkan Ferrari Demi McLaren-Red Bull?
Editor Bolanet | 4 Oktober 2014 09:00
Melalui GPUpdate.net, pebalap asal Spanyol inipun mengaku tengah mempertimbangkan masa depannya meski masih akan berusaha meraih hasil terbaik bagi Tim Kuda Jingkrak di sisa musim ini.
Selama lima tahun belakangan, saya selalu mengerahkan segalanya di lintasan. Saya menyadari rumor yang beredar. Tapi saya tetap fokus membantu Ferrari. Ini prioritas utama saya. Prioritas kedua adalah masa depan saya, ujarnya.
Ketika ditanya soal kepindahan ke McLaren atau Red Bull Racing tahun depan, Alonso pun berkelit. Ini pertanyaan yang sungguh sulit untuk dijawab. Saya hanya akan kembali berkata bahwa saya akan melakukan yang terbaik baik Ferrari, tutupnya. (mrc/gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jorge Lorenzo Akui Nasibnya Mirip Sebastian Vettel
Otomotif 25 September 2014, 13:00 -
Inilah Alasan Valentino Rossi Tak Menyesal Batal ke F1
Otomotif 24 September 2014, 13:00 -
Finis Ketiga, Ricciardo Serasa Balapan di Seri Kandang
Otomotif 21 September 2014, 22:30 -
Ricciardo-Alonso Buat Vettel Kerepotan di Singapura
Otomotif 21 September 2014, 22:15 -
Lawan Red Bull, Hamilton Lega Menangi F1 GP Singapura
Otomotif 21 September 2014, 22:00
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39