Alonso Bantah Ada Ketegangan Internal di Ferrari
Editor Bolanet | 1 November 2013 11:00
Alonso yang finis ke-11 dan gagal meraih poin di India, mengaku timnya tak mendapat kesempatan realistis untuk mengejar gelar musim ini. Meski begitu, ia berharap dominasi Vettel selama empat tahun terakhir ini akan berakhir tahun depan.
Kami tak punya kesempatan untuk bertarung dengannya tahun ini. Awalnya kami cukup berdekatan, namun kami makin tak cukup cepat. Pikiran kami sudah terbagi untuk menghadapi musim depan. Kami ingin menang dan kami semua akan memulai dari nol, ujarnya.
Pebalap asal Spanyol ini juga menegaskan tak ada masalah internal antara dirinya dengan Ferrari pasca kritikan tajam yang ia lontarkan di GP Hungaria lalu. Hubungan kami fantastis, sempurna dan akan lebih sempurna lagi. Saya yakin akan mendapatkan pertanyaan ini lagi di GP Austin nanti, tutupnya.
Menjelang GP Abu Dhabi akhir pekan ini, Alonso unggul 24 poin dari rekan setimnya musim depan, Kimi Raikkonen dalam perebutan peringkat kedua pada klasemen pebalap. (gpu/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nico Rosberg Bidik Podium di F1 GP Abu Dhabi
Otomotif 31 Oktober 2013, 17:00 -
Hamilton Ingin Bantu Mercedes Hadang Ferrari
Otomotif 31 Oktober 2013, 13:00 -
Raikkonen Bertekad Kembali Kuasai F1 GP Abu Dhabi
Otomotif 31 Oktober 2013, 11:00 -
Lewis Hamilton Terinspirasi Anak Jalanan di India
Otomotif 31 Oktober 2013, 09:00 -
Ricciardo Tak Sabar Tantang Vettel Musim Depan
Otomotif 30 Oktober 2013, 11:00
LATEST UPDATE
-
Dean Huijsen Jalani Debut untuk Spanyol di Tanah Kelahirannya Belanda
Piala Eropa 21 Maret 2025, 09:08 -
Masa Depan Antonio Rudiger: Kembali ke Serie A Sebelum Pensiun?
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 09:00 -
Langit Biru yang Mencekam: Laga Berat Argentina di Kandang Uruguay
Amerika Latin 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025, 17 April-4 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Daftar Tim Voli yang Lolos ke Babak Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025 Hari Ini
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Link Live Streaming PLN Mobile Proliga 2025 di MOJI dan Vidio
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Jadwal Lengkap PLN Mobile Proliga 2025, 3 Januari-11 Mei 2025
Voli 21 Maret 2025, 08:43 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 21 Maret 2025, 08:42
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39