Alex Marquez Akui Terlalu Ngotot Samai Prestasi Sang Kakak
Editor Bolanet | 1 September 2016 16:00
Alex yang merupakan juara dunia Moto3 2014, naik ke Moto2 tahun lalu. Ia pun mengaku konsentrasinya pecah karena membebani diri sendiri dengan melihat raihan sang kakak dan Maverick Vinales, yang disebut-sebut sebagai dua pebalap paling gemilang selama di Moto2.
Tahun lalu adalah musim pertama saya di Moto2, dan bukan musim yang baik, tak sesuai ekspektasi. Tapi hal-hal macam ini bisa terjadi di dunia balap, terutama di Moto2, yakni kategori yang sangat sulit, dan saya sudah menyadarinya sejak awal, ujar Alex, yang mengakhiri musim lalu di peringkat ke-14.
Sebagai juara dunia Moto3, Alex pun punya ekspektasi yang terlampau tinggi dari dirinya sendiri saat menjalani debut Moto2, merasa yakin bisa mengulang prestasi Marc yang menduduki peringkat runner up pada 2011 dan Vinales yang menduduki peringkat ketiga pada 2014.
Tahun lalu saya punya ekspektasi yang begitu tinggi. Melihat Marc dan Mack, saya yakin bisa seperti mereka. Tapi jalan pikiran macam ini tidaklah tepat. Anda harus fokus pada diri sendiri dan tak melihat apa yang dilakukan Marc atau Mack di tahun pertama mereka. Tahun ini saya lebih fokus pada diri sendiri dan saya yakin bisa lebih cepat, tutup The Pistols. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung: MotoGP Inggris 2016
Otomotif 31 Agustus 2016, 12:00 -
'Sedominan Marquez, Zarco Gores Sejarah Baru'
Otomotif 30 Agustus 2016, 11:00 -
Valentino Rossi Gaet Davide Giugliano demi VR46 Moto2?
Otomotif 25 Agustus 2016, 12:15 -
Jelang Moto2 Inggris, Alex Rins Patah Tulang Bahu
Otomotif 25 Agustus 2016, 11:15 -
Turun di Moto2 2017, KTM Cari Rider Muda MotoGP
Otomotif 25 Agustus 2016, 10:15
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39