Aleix Espargaro Cepat Karena 'Marah'
Editor Bolanet | 6 Mei 2015 13:40
Espargaro bahkan memimpin sejak pagi hingga siang hari, sebelum diambil alih oleh Cal Crutchlow dan Jorge Lorenzo. Menurut Espargaro, hasil ini membuktikan bahwa ia salah memilih ban saat balapan hari Minggu (3/5) di mana ia hanya finis ketujuh.
Balapan di Jerez sangat disayangkan. Dalam uji coba kami baru tahu bahwa seharusnya saya memakai ban depan yang keras. Saat balapan saya tak stabil dan tak bisa lebih cepat, ujar Espargaro dalam wawancaranya bersama Crash.net.
Espargaro pun kian nyaman di atas motor baru GSX-RR. Dalam uji coba, saya langsung cepat pada pagi hari, menembus 1 menit 38 detik. Itu karena saya marah! Rasanya fantastis. Saya lebih cepat dan lebih nyaman. Soal Le Mans, kita lihat saja nanti, tutupnya. [initial]
Baca Juga:
- Rossi: Untung Saja Ada Marquez!
- 'Jorge Lorenzo Tampil Seperti Max Biaggi'
- Pedrosa Tak Sabar Balapan di Le Mans
- Marc Marquez: Selamat, Jorge Lorenzo!
- Dovizioso: Jangan Lupa Ducati Masih 'Baru'
- Menang Lagi, Jorge Lorenzo Ogah Besar Kepala
- 'Juara Dunia MotoGP 2015 Ditentukan di Seri Penutup'
- Rossi: Saya Masih Cinta Balapan!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duo Espargaro Pimpin Sesi Pemanasan MotoGP Spanyol
Otomotif 3 Mei 2015, 15:15 -
Bradl Akui Tak Bakal Bisa Samai Prestasi Espargaro
Otomotif 30 April 2015, 16:45 -
Delapan Besar, Target Espargaro-Suzuki di Jerez
Otomotif 30 April 2015, 13:00 -
Vinales: Masuk 10 Besar, Suzuki Bisa Berbangga Diri
Otomotif 21 April 2015, 15:45 -
Espargaro: Suzuki Masih Jauh dari Posisi Layak
Otomotif 20 April 2015, 15:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39