Absen Dua Seri, Abraham Ingin Turun di MotoGP Perancis
Editor Bolanet | 17 Mei 2013 11:00
Meski sempat turun di MotoGP Spanyol dua pekan lalu, ia memutuskan untuk kembali absen setelah menjalani sesi latihan bebas pada hari Jumat karena rasa sakit kembali menyerang.
Saya sudah tak sabar kembali membalap. Semoga kami bisa melakukan yang terbaik dan meraih hasil sesuai target, ujarnya. Bahu saya belum sembuh total, namun telah jauh lebih baik daripada saat turun di Jerez.
Pebalap asal Republik Ceko inipun yakin rasa sakit yang kemungkinan akan kembali muncul tidak akan sampai mengganggu performanya akhir pekan ini.
Saya rasa cedera ini tak akan terlalu mempengaruhi performa saya nanti. Saya berharap balapan berjalan dalam kondisi kering karena aspal Sirkuit Le Mans cukup mengecoh, tuntasnya.
Meski Abraham mengharapkan balapan berjalan dalam kondisi kering, perkiraan cuaca Perancis melaporkan bahwa akhir pekan ini Le Mans akan diguyur hujan. (mgp/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera, Abraham Bakal Hindari Tabrakan di MotoGP Spanyol
Otomotif 30 April 2013, 20:00 -
Cardion AB Yakin CRT Bukan Langkah Mundur MotoGP
Otomotif 29 Januari 2013, 18:00 -
Abraham Kecewa Tak Bisa Samai Ritme Balap Rossi
Otomotif 3 Oktober 2012, 21:00 -
Dorna Sports Akui Aturan Start MotoGP Harus Diubah
Otomotif 3 Oktober 2012, 09:00 -
Sebagian Besar Pebalap Tetap Tak Ikuti Latihan MotoGP San Marino
Otomotif 14 September 2012, 20:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40