10 Besar, Target Bradl di MotoGP Qatar 2015
Editor Bolanet | 10 Januari 2015 12:00
Tahun ini, Bradl akan mengendarai motor Open Forward Yamaha, motor yang berhasil membawa Aleix Espargaro menjadi juara dunia Open dan menduduki peringkat ketujuh pada klasemen pebalap.
Sangat memungkinkan meraih hasil baik bersama Forward. Meski begitu, sulit menilai keseimbangan tenaga motor sebelum uji coba pramusim pertama nanti. Mungkin saja Suzuki lebih kuat, ujarnya kepada Speedweek.
Pebalap Jerman tersebut pun merasa harus mengalahkan duet tim asal Jepang itu. Suzuki punya Aleix dan Maverick Vinales. Mereka jelas pebalap yang sangat kuat. Bagi saya, posisi 10 besar adalah target utama di seri pertama nanti, tutup juara dunia Moto2 2011 ini. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bradl Sebut Jerman Tak Niat Bawa Rider Muda ke MotoGP
Otomotif 9 Januari 2015, 16:00 -
Aegerter: Bradl Pasti Bisa Samai Espargaro
Otomotif 30 Desember 2014, 17:15 -
Ditinggal Espargaro, Forward Senang Dapat Bradl
Otomotif 18 Desember 2014, 18:00 -
Stefan Bradl: Dua Tahun di Forward? Tak Masalah!
Otomotif 18 Desember 2014, 16:00 -
LCR Honda Masih Tak Rela Stefan Bradl Hengkang
Otomotif 17 Desember 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39