What? Jurnalis Wanita Ini Sebut Messi Dari Kolombia
Editor Bolanet | 21 September 2015 10:33
- Kejadiannya memang sudah cukup lama, namun pekan ini sebuah video baru saja menjadi viral. Dalam rekaman tersebut, seorang jurnalis bernama Alejandra Buaitrago tampak kebingungan dan dua kali mengatakan Lionel Messi berasal dari Kolombia!
Jika saya harus memilih satu pemain Kolombia yang saya sukai, saya akan memilih Lionel Messi, tutur Buaitrago dalam program acara Offside.
Sang jurnalis sempat mengatakan hal yang sama dua kali dan kini, video yang bisa Bolaneters lihat di bawah ini telah mendapat cukup banyak view di YouTube dan memancing komentar menarik dari para pengguna Internet.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
(yt/rer)
Jika saya harus memilih satu pemain Kolombia yang saya sukai, saya akan memilih Lionel Messi, tutur Buaitrago dalam program acara Offside.
Sang jurnalis sempat mengatakan hal yang sama dua kali dan kini, video yang bisa Bolaneters lihat di bawah ini telah mendapat cukup banyak view di YouTube dan memancing komentar menarik dari para pengguna Internet.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Baca Juga:
- Madrid Ajak Bocah Pengungsi Suriah Jadi Maskot Kontra Granada
- Jelang Bentrok Chelsea, Arsenal Malah Berlatih Rugby
- Sentuhan Menakjubkan Cristiano Ronaldo
- Manuel Neuer Sang Pekerja Kantoran Biasa
- Adu Skill Juggling, Ashley Cole Kalah Telak dari Bocah Titisan Messi
- Pulang Kampung, Ibrahimovic Booking Alun-Alun Malmo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Masih Ragukan Kualitas Pemain Muda Barca
Liga Spanyol 20 September 2015, 15:51 -
Barca Minim Gol, Enrique Tak Khawatir
Liga Spanyol 20 September 2015, 15:00 -
Enrique: FIFA Masih Belum Izinkan Barcelona Belanja
Liga Spanyol 20 September 2015, 12:37 -
Freixa: Barca Bisa Segera Beli Pengganti Rafinha Sekarang
Liga Spanyol 20 September 2015, 00:30 -
Roberto Baggio Idamkan Bermain Bersama Messi
Liga Italia 19 September 2015, 22:26
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39