Video: Tendangan 'Balas Dendam' dan Kartu Merah Odemwingie
Asad Arifin | 8 November 2017 21:34
Bola.net - - Sebuah insiden kembali mewarnai lanjutan Liga 1 musim 2017. Kali ini, menimpa marquee player Madura United, Peter Odemwingie yang harus mendapatkan kartu merah karena melakukan pelanggaran keras.
Odemwingie tampil membela Madura United di laga melawan Bhayangkara FC pada Rabu (11/8) malam di Stadion Gelora Bangkalan. Pemain berusia 36 tahun tampil bagus di awal pertandingan dengan menciptakan beberapa peluang bagus.
Pada menit ke-36, Odemwingie dilanggar dengan keras oleh Indra Kahfi dari belakang. Kerasnya pelanggaran nampak dari adanya benjolan di kaki eks pemain Stoke City tersebut. Ia nampak kesal karena wasit hanya memberi kartu kuning pada Indra.
Selang lima menit, Odemwingie seperti 'balas dendam' pada aksi Indra kepadanya. Pemain asal Nigeria ini melanggar Indra dari belakang. Nampak jelas ia melayangkan tendangan keras ke bagian kaki Indra.
Odemwingie pun mendapatkan kartu merah dan Indra harus mengalami cedera. Berikut adalah video momen tersebut:
Laga Madura United kontra Bhayangkara FC sendiri memang berjalan dengan sangat keras. Wasit mengeluarkan banyak kartu kuning untuk pemain kedua tim. Selain Odemwingie, ada juga Fandi Eko Utomo dan Rizky Dwi, juga pemain Madura United, yang mendapatkan kartu merah di laga ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bhayangkara FC Bakal Digerojok Bonus Jika Kalahkan Madura United
Bola Indonesia 7 November 2017, 04:35 -
Madura United Urung Terusir dari Madura
Bola Indonesia 2 November 2017, 21:15 -
Manajer Madura United Pertanyakan Sanksi 'Bertumpuk' Bagi Timnya
Bola Indonesia 1 November 2017, 04:18 -
Demi Peluang Juara, Madura United Bertekad Kalahkan Persiba
Bola Indonesia 29 Oktober 2017, 06:27 -
Madura United Pastikan Banding Hukuman Komdis PSSI
Bola Indonesia 21 Oktober 2017, 22:46
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39