Video: Para Pemain Barca Dapat Mobil Dinas Mewah dari Audi
Heri | 1 Desember 2017 04:37
Bola.net - - Bermain bagi klub kelas dunia memiliki keistimewaannya tersendiri. Selain gaji dan bonus yang sangat tinggi, para pemain biasanya juga mendapatkan berbagai item gratis dari para sponsor klub.
Salah satu fasilitas yang diberikan oleh sponsor adalah 'mobil dinas' bagi para pemain. Real Madrid dan Barcelona sama-sama disponsori oleh Audi dan para pemain dari kedua klub mendapatkan jatah satu mobil yang akan mereka pakai selama satu tahun ke depan. Para pemain memilih sendiri tipe mobil yang mau mereka pakai.
Yang menarik kali ini, para pemain Barcelona mendapatkan mobil mereka di sirkuit Catalunya. Selain mengambil jatah mobil mereka, para penggawa Barca juga sempat diajak merasakan balapan sebenarnya dengan mobil balap khusus Audi.
Sesi balapan ini dipandu oleh juara balap dari Spanyol dan Swiss; Jordi Gene dan Nico Muller. Para pemain Barca juga belajar tips dan triki mengendarai mobil balap di sirkuit. Berikut videonya:
Selain mobil, para pemain biasanya juga mendapatkan item-item premium dari sponsor, seperti jam tangan mewah, misalnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pernah Tolak Guardiola, Griezmann Sebut Bisa ke MU
Liga Inggris 30 November 2017, 13:10 -
Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Celta Vigo
Liga Spanyol 30 November 2017, 12:02 -
Prediksi Barcelona vs Celta Vigo 2 Desember 2017
Liga Spanyol 30 November 2017, 12:01 -
5 Pemain Yang Bisa Menggantikan Andres Iniesta di Barcelona
Editorial 30 November 2017, 12:00 -
Masih Dendam Neymar Dibajak, La Liga Pastikan Tuntut PSG
Liga Champions 30 November 2017, 11:17
LATEST UPDATE
-
Portugal Bersiap Meruntuhkan Tembok Denmark
Piala Eropa 20 Maret 2025, 11:27 -
Raul Asencio, Simbol Harapan Baru bagi Pemain Akademi Real Madrid
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 11:15 -
Barcelona dan Kebangkitan Timnas Spanyol: Seberapa Besar Pengaruhnya?
Piala Eropa 20 Maret 2025, 11:08 -
Gelombang Biru Prancis Siap Menggempur Karang Kroasia
Piala Eropa 20 Maret 2025, 10:49 -
Jarang Main di Real Madrid, Arda Guler Kok Masih Dipanggil Timnas Turki?
Piala Dunia 20 Maret 2025, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40