Video: Milan Menang, Komentator Ini Menggila

Editor Bolanet | 1 September 2014 08:40
Video: Milan Menang, Komentator Ini Menggila
Tiziano Crudelli. (c) YouTube
- Tiziano Crudelli, komentator asal Italia yang dikenal dengan gaya atraktif saat menyaksikan pertandingan AC Milan, menggila kala ia melihat tim kesayangannya menang 3-1 atas di giornata perdana Serie A (31/8).

Crudelli bangkit dari kursi yang ia duduki untuk meniru gaya selebrasi pesawat ala Keisuke Honda, usai ia mencetak gol pertama Rossoneri. Ia juga melakukan aksi yang amat atraktif, menyusul gol dari Sulley Muntari dan Jeremy Menez.

Bolaneters bisa melihat aksi Crudelli dalam video yang ada di bawah ini:



Jangan lupa berikan komentar kalian di kolom yang sudah tersedia Bolaneters. [initial]

 (yt/rer)